Widyastuti, Ella and , Dra. Mujiyati , M.Si (2015) Pengaruh Tingkat Pemahaman Wajib Pajak, Kualitas Pelayanan Fiskus, Sanksi Perpajakan dan Lingkungan Wajib Pajak terhadap Tingkat kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi (Studi Empiris Pada KPP Pratama Surakarta). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH PUBLIKASI.pdf Download (207kB) |
|
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN DEPAN.pdf Download (277kB) |
|
PDF (Bab I)
BAB 1.pdf Download (27kB) |
|
PDF (Bab II)
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (92kB) |
|
PDF (Bab III)
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (109kB) |
|
PDF (Bab IV)
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (126kB) |
|
PDF (Bab V)
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (15kB) |
|
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (16kB) |
|
PDF (Lampiran)
LAMPIRAN .pdf Restricted to Repository staff only Download (720kB) |
|
PDF (Surat Pernyataan Publikasi)
SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf Restricted to Repository staff only Download (217kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh tingkat pemahaman wajib pajak, kualitas pelayanan fiskus, sanksi perpajakan dan lingkungan wajib pajak terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi (studi empiris pada KPP Pratama Surakarta). Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan data primer yang diperoleh dari kuesioner. Populasi dalam penelitian ini adalah wajib pajak orang pribadi yang terdaftar di KPP Pratama Surakarta. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 80 wajib pajak. Metode pengumpulan sampel menggunakan teknik convenience sampling. Alat analisis yang digunakan meliputi uji validitas dan uji reliabilitas, uji normalitas, uji multikolinieritas, uji heteroskedastisitas, uji regresi linier berganda, uji F, uji koefisien determinasi R, dan uji t. Hasil penelitian menunjukan bahwa R2 diperoleh nilai 0,320 yang berarti bahwa 32,0% tingkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi dipengaruhi oleh tingkat pemahaman wajib pajak, kualitas pelayanan fiskus, sanksi perpajakan dan lingkungan wajib pajak. Sisanya sebanyak 68,0% dipengaruhi variabel diluar model. Hasil uji t menunjukkan bahwa tingkat pemahaman wajib pajak, kualitas pelayanan fiskus, sanksi perpajakan dan lingkungan wajib pajak berpengaruh positif terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi. Kata kunci: tingkat pemahaman wajib pajak, kualitas pelayanan fiskus, sanksi perpajakan, lingkungan wajib pajak, dan timgkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi.
Item Type: | Karya ilmiah (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | tingkat pemahaman wajib pajak, kualitas pelayanan fiskus, sanksi perpajakan, lingkungan wajib pajak, dan timgkat kepatuhan wajib pajak orang pribadi. |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Depositing User: | Unnamed user with username b200110041 |
Date Deposited: | 30 Oct 2015 07:41 |
Last Modified: | 26 Oct 2016 11:40 |
URI: | http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/38617 |
Actions (login required)
View Item |