PENERAPAN STRATEGI CARD SORT DENGAN MENGOPTIMALKAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKN PADA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI 01 BLULUKAN COLOMADU KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2010/2011

SUSANTI, TATA RINA EVI (2011) PENERAPAN STRATEGI CARD SORT DENGAN MENGOPTIMALKAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKN PADA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI 01 BLULUKAN COLOMADU KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2010/2011. Skripsi thesis, Univerversitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
02._HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (138kB)
[img]
Preview
PDF (Bab 1)
03._BAB_I.pdf

Download (104kB)
[img] PDF (Bab II)
04._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (194kB)
[img] PDF (Bab III)
05._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (263kB)
[img] PDF (Bab IV)
06._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (288kB)
[img] PDF (Bb V)
07._BAB_V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (56kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
08._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (62kB)
[img] PDF (Lampiran)
09._Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (943kB)

Abstract

enelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan peningkatan hasil belajar siswa pada mata pelajaran PKn melalui strategi Card Sort dengan mengoptimalkan media gambar. Jenis penelitian ini adalah PTK (penelitian tindakan kelas). Subyek penerima tindakan adalah siswa kelas IV di SDN 01 Blulukan Colomadu Karanganyar yang berjumlah 26 siswa. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, dokumentasi, wawancara dan tes. Teknik analisis data dilakukan secara deskriptif kualitatif dengan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa dalam pembelajaran PKn. Hal ini dapat dilihat dari perolehan indikator pencapaian hasil belajar. Indikator pencapaian hasil belajar pada siklus akhir siklus III yaitu: 76,92% siswa memproleh nilai lebih dari 65. Hasil tes tertulis yang dilakukan sebelum dan sesudah penelitian menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa. Sebelum diberikan tindakan kelas, hasil belajar siswa hanya mencapai 57,79 %, sedangkan di akhir tindakan hasil belajar siswa mencapai sebesar 76,92 % sesuai KKM yaitu 65. Penelitian ini menyimpulkan bahwa strategi pembelajaran Card Sort dengan mengoptimalkan media gambar dalam pembelajaran PKn dapat meningkatkan hasil belajar siswa.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: card sort, media gambar, hasil belajar.
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Cahyana K. Widada
Date Deposited: 26 Jul 2011 09:36
Last Modified: 26 Jul 2011 19:51
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/13618

Actions (login required)

View Item View Item