Widyasari, Nana Septiana and , Prof. Dr. Ali Imron Al-Ma’ruf, M.Hum. and , Drs. Adyana Sunanda, M.Pd. (2015) Aspek Sosial Dalam Novel Jodoh Akan Bertemu Karya Dwitasari Dan Lana Azim: Tinjauan Sosiologi Sastra Dan Relevansinya Sebagai Bahan Ajar Sastra Di Sma. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
PDF (Halaman Depan)
03. HALAMAN DEPAN.pdf Download (688kB) |
|
PDF (Bab I)
04. BAB I.pdf Download (33kB) |
|
PDF (Bab II)
05. BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (87kB) |
|
PDF (Bab III)
06. BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (28kB) |
|
PDF (Bab IV)
07. BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (252kB) |
|
PDF (Bab V)
08. BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (23kB) |
|
PDF (Daftar Pustaka)
09. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (23kB) |
|
PDF (Lampiran)
10. LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (595kB) |
|
PDF (Naskah Publikasi)
02. NASKAH PUBLIKASI.pdf Download (294kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan (1) mendeskripsikan latar sosio-historis pengarang dalam novel Jodoh Akan Bertemu karya Dwitasari dan Lana Azim, (2) mendeskripsikan struktur yang membangun novel Jodoh Akan Bertemu karya Dwitasari dan Lana Azim ditinjau dari sosiologi sastra, (3) Mendeskripsikan aspek sosial yang terkandung dalam dalam novel Jodoh Akan Bertemu Karya Dwitasari dan Lana Azim dengan tinjauan Sosiologi Sastra, (4) mendeskripsikan relevansi analisis aspek sosial dalam novel Jodoh Akan Bertemu sebagai pembelajaran sastra di SMA. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan objek penelitian berupa aspek sosial dalam novel Jodoh Akan Bertemu karya Dwitasari dan Lana Azim. Data dalam penelitian ini yaitu paragraf yang menggambarkan aspek sosial. Sumber data berupa novel Jodoh Akan Bertemu karya Dwitasari dan Lana Azim. Teknik penelitian data yang digunakan yaitu teknik pustaka, simak, dan catat. Data yang dianalisis berupa novel yang sarat dengan aspek sosial , yaitu novel Jodoh Akan Bertemu karya Dwitasari dan Lana Azim. Teknik analisis data yaitu secara dialektik. Hasil penelitian dipaparkan sebagai berikut: (1) latar sosio-historis Dwitasari dan Lana Azim, seorang sastwaran yang tergolong baru yang semua karyanya membidik tentang masalah-masalah sosial, terutama yang religious dan percintaan, (2) secara struktural, alur dalam novel Jodoh Akan Bertemu yaitu alur maju (Progresif). Tokoh dalam novel terdiri dari tokoh utama yaitu Chabib, tokoh tambahan Nia, Ibu Masyitah, Ayumi, Jun dan Nurma sebagai tokoh bawahan. Latar waktu terjadi pada tahun 1970-an. Latar sosial adalah sebuah adat di daerah pedesaan dan keluarga yang kuat religiusnya, (3) aspek sosial dalam novel Jodoh Akan Bertemu terdapat tiga aspek, (a) aspek budaya, yaitu 1)perilaku (sopan santun), 2) adat istiadat, (b) aspek ekonomi, yaitu 1) kemiskinan, 2) kekayaan, (c) aspek agama. (4) Hasil penelitian ini juga dapat direlevansinya ke dalam pembelajaran sastra di SMA khususnya kelas XI semester 1 (ganjil).
Item Type: | Karya ilmiah (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Novel Jodoh Akan Bertemu, Aspek Sosial, Sosiologi Sastra, Relevansi Sebagai Bahan Ajar Sastra di SMA. |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah |
Depositing User: | Sapta Pujianta, S.I.Pust |
Date Deposited: | 27 May 2015 08:34 |
Last Modified: | 06 Oct 2021 15:01 |
URI: | http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/33102 |
Actions (login required)
View Item |