Upaya Meningkatkan Ketrampilan Menulis Puisi Melalui Strategi Picture And Picture Pada Siswa Kelas V SD Negeri Ngargotirto 4 Sumberlawang Kabupaten Sragen Tahun Ajaran 2012/2013

Suparni, Suparni and , Drs. Rubino Rubiyanto, M.Pd. (2013) Upaya Meningkatkan Ketrampilan Menulis Puisi Melalui Strategi Picture And Picture Pada Siswa Kelas V SD Negeri Ngargotirto 4 Sumberlawang Kabupaten Sragen Tahun Ajaran 2012/2013. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (416kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (45kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (133kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (45kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (281kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (17kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
Daftar_Pustaka.pdf

Download (23kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH_PUBLIKASIKU.pdf

Download (885kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan ketrampilan menulis puisi melalui strategi picture and picture. Subyek dari penelitian ini adalah guru dan siswaa kelas V SD Negeri Ngargotirto 4 yang berjumlah 18 siswa. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi wawancara dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah model interaktif yang meliputi reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Berdasrkan hasil penelitian menunjukan adanya peningkatan ketrampilan menulis puisi . ketrampilan menulis puisi tersebut terlihat dalam 3 indikator yaitu menentukan gagasan pokok berdasrkan pengalaman anak, menulis puisi berdasarkan dengan menggunakan pilihan kata yang tepat. Relevansi dan peningkatan ketrampilan menulis puisi pada pra putaran sebanyak 7 siswa atau sebesar 38,89% yang mengalami ketuntasan, pada putaran I sebanyak 9 siswa atau sebesar 50% mengalami ketuntasan, putaran II prosentase ketuntasan sebanyak 13 siswa atau sebesar 72,22%, putaran ke III meningkat dengan siswa yang mengalami ketuntasan terdapat 15 siswa atau sebesar 83,33%. Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa strategi pembelajaran picture and picture meningkatkan ketrampilan menulis puisi pada siswa kelas V SD Negeri Ngargotirto 4 Sumberlawang.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Strateg; pembelajaran; picture and picture; meningkatkan ketraampilan; menulis puisi.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 19 Aug 2013 08:20
Last Modified: 01 Nov 2021 09:29
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/25248

Actions (login required)

View Item View Item