Peningkatan Kreativitas Dalam Menyelidiki Perubahan Sifat Benda Melalui Penerapan Metode Demonstrasi Pada Siswa Kelas 5 SD N 04 Wonorejo Jatiyoso Tahun Pelajaran 2012/2013

Latif, Azminudin and , Drs. Andi Haris Prabawa, M.Hum. (2013) Peningkatan Kreativitas Dalam Menyelidiki Perubahan Sifat Benda Melalui Penerapan Metode Demonstrasi Pada Siswa Kelas 5 SD N 04 Wonorejo Jatiyoso Tahun Pelajaran 2012/2013. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (425kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (105kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (145kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (196kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (291kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (58kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (94kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (325kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kreativitas dalam pembelajaran IPA melalui penerapan metode demonstrasi pada siswa kelas 5 SD N 04 Wonorejo, Kecamatan Jatiyoso, Kabupaten Karanganyar tahun pelajaran 2012/2013. Kondisi awal kreativitas siswa kelas 5 dalam proses pembelajaran sulit ditingkatkan, hal ini disebabkan oleh penerapan metode pembelajaran yang kurang sesuai. Untuk itu guru mengadakan penelitian melalui metode demonstrasi agar kreativitas siswa dalam proses pembelajaran IPA dapat ditingkatkan. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas 5 SD N 04 Wonorejo yang berjumlah 14 anak. Dengan prosedur penelitian melalui 4 tahap, yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi, pada tahap pelaksanaan mencakup 2 siklus. Analisis hasil penelitian ini memaparkan kondisi siswa saat proses pembelajaran yang mengacu pada langkah-langkah metode demonstrasi, setiap langkah dijabarkan dan digambarkan dengan mencari dan mengamati ciri-ciri kreativitas siswa. Hasil dari pengamatan siklus I dibandingkan dengan hasil pengamatan pada kondisi awal kreativitas siswa, selanjutnya hasil pengamatan kreativitas siswa siklus I dibandingkan dengan siklus II. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kreativitas siswa pada pembelajaran IPA sebelum penerapan metode demonstrasi sebanyak 15,1%, setelah dilaksanakan tindakan dengan penerapan metode demonstrasi pada siklus I kreativitas siswa meningkat menjadi 68,4 % dan mengalami peningkatan pula pada siklus II menjadi 85,7 %. Berdasarkan hasil penelitian ini maka hipotesis yang menyatakan bahwa diduga dengan menerapkan metode demonstrasi dapat meningkatkan kreativitas dalam menyelidiki perubahan sifat benda pada siswa kelas 5 SD N 04 Wonorejo Kecamatan Jatiyoso Kabupaten Karanganyar tahun pelajaran 2012/2013, terbukti dan dapat diterima kebenarannya

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kreativitas, Metode Demonstrasi
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 08 Mar 2013 10:39
Last Modified: 03 Nov 2021 02:33
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/23042

Actions (login required)

View Item View Item