ANALISIS PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN BAHAN BAKU DENGAN PENDEKATAN METODE EOQ (Study Kasus di CV. KEMBAR JAYA Klaten)

KHODRIAH, ERNA SITI (2010) ANALISIS PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN BAHAN BAKU DENGAN PENDEKATAN METODE EOQ (Study Kasus di CV. KEMBAR JAYA Klaten). Diploma thesis, Univerversitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF
D600040058.pdf

Download (58kB)
[img] PDF
D600040058.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (477kB)

Abstract

CV. Kembar Jaya merupakan salah satu perusahaan pengecoran logam. Dalam perusahaan manufaktur ketersediaan bahan baku sangat penting, Persediaan bahan baku pada perusahaan masih belum stabil, dimana belum terencana secara tepat. Hal tersebut menimbulkan ketidakseimbangan persediaan. Berangkat dari hal di atas maka penelitian mencoba mengendalikan jumlah Persediaan bahan baku dengan metode EOQ. Persediaan bahan baku adalah faktor utama yang memegang peranan penting dalam kelancaran jalannya proses produksi pada perusahaan agar proses produksi berjalan sesuai yang diharapkan. Salah satu metode yaitu EOQ. Dimana EOQ merupakan volume atau jumlah pembelian yang paling ekonomis untuk dilaksanakan setiap kali pembelian Dalam analisa ini kita ingin menentukan beberapa jumlah pesanan yang paling ekonomis dengan ditentukannya kebutuhan atau penggunaan dalam suatu periode tertentu, biaya pesan dan biaya simpan. Berdasarkan perhitungan dengan metode EOQ, dengan menggunakan data masa lalu tahun 2008- 2009, maka diperoleh hasil untuk tahun 2008: Q=17684,1Kg dengan total cost = Rp 3.094.709,20.Tahun 2009 : Q= 20042,5 Kg dengan total cost = Rp 3.094.709,20. Tahun 2010 : Q= 19949,8 Kg dengan total cost = Rp 3.491.229,81.

Item Type: Karya ilmiah (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Persediaan, Economic Order Quantity, Total Cost.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Mrs Esti Handayani
Date Deposited: 09 Dec 2010 09:11
Last Modified: 09 Dec 2010 11:29
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/9232

Actions (login required)

View Item View Item