Upaya Meningkatkan Keaktifan dan Hasil Belajar IPA Melalui Penerapan Qius Team Pada Siswa Kelas IV Semester Gasal SDN 2 Sonorejo Kecamatan Blora Kabupaten Blora Tahun 2015/2016

Gunartini, Gunartini and , Drs. Suwarno, SH., M. Pd. (2015) Upaya Meningkatkan Keaktifan dan Hasil Belajar IPA Melalui Penerapan Qius Team Pada Siswa Kelas IV Semester Gasal SDN 2 Sonorejo Kecamatan Blora Kabupaten Blora Tahun 2015/2016. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img] PDF (NASKAH PUBLIKASI)
NASKAH PUBLIKASI.pdf

Download (615kB)
[img] PDF (HALAMAN DEPAN)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (613kB)
[img] PDF (BAB I)
BAB I.pdf

Download (165kB)
[img] PDF (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (283kB)
[img] PDF (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (349kB)
[img] PDF (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (416kB)
[img] PDF (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (171kB)
[img] PDF (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (150kB)
[img] PDF (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (452kB)
[img] PDF (SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI)
SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (305kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk penelitian yang dilakukan peneliti adalah untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar IPA melalui penerapan Quiz Team pada kelas IV semester 1 SDN 2 Sonorejo Kecamatan Blora Kabupaten Blora Tahun 2015/2016 Jenis penelitian menggunakan jenis penelitian tindakan kelas karena peneliti berupaya meningkatkan keaktifan dan hasil belajar IPA melalui. melalui penerapan quiz team. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP), lembar observasi siswa dan guru. Hasil yang dicapai dalam meningkatkan keaktifan dan hasil belajar IPA melalui pembelajaran sebelum tindakan siswa yang mencapai indikator baru mencapai mempunyai nilai rata-rata 3,3% atau 5 siswa 59, kemudian pada siklus I keaktifan belajar siswa mencapai 72,08 dengan ketuntasan belajar 66,67%, dan pada siklus II keaktifan belajar siswa mencapai 87,71 dengan tingkat ketuntasan 93,33%. Maka melihat dari hasil penelitian tersebut, penggunaan metode metode quis team terbukti dapat meningkatkan keaktifan dan hasil belajar siswa tentang panca indera dan fungsinya mata pelajaran IPA pada kelas IV semester I SD 2 Sonorejo tahun pelajaran 2015/2016.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: keaktifan , hasil belajar, quiz team
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Unnamed user with username a54h130011
Date Deposited: 31 Oct 2015 07:32
Last Modified: 11 Oct 2021 00:50
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/38669

Actions (login required)

View Item View Item