DWI SAPUTRO, PIPIT and , Drs. Achmad Fathoni, M.Pd (2015) Pelaksanaan Microteaching Dalam Meningkatkan Kompetensi Pedagogik Mahasiswa Pgsd Fkip Universitas Muhammadiyah Surakarta Tahun 2014 / 2015. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN AWAL.pdf Download (937kB) |
|
PDF (Bab I)
BAB I.pdf Download (117kB) |
|
PDF (Bab II)
BAB II.pdf Restricted to Repository staff only Download (212kB) |
|
PDF (Bab III)
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (173kB) |
|
PDF (Bab IV)
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (258kB) |
|
PDF (Bab V)
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (22kB) |
|
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (9kB) |
|
PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
|
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH PUBLIKASI.pdf Download (370kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: Pelaksanaan Microteaching sebagai upaya meningkatkan kompetensi pedagogik mahasiswa PGSD FKIP Universitas Muhammadiyah Surakarta, (2) Peran Dosen Pengampu Microteaching dalam meningkatkan kompetensi pedagogik mahasiswa PGSD FKIP Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif. Subyek dalam penelitian ini adalah Subyek penelitian adalah mahasiswa PGSD FKIP Universitas Muhammadiyah Surakarta tahun 2014/2015 yang telah melaksanakan Microteaching dalam meningkatkan kompetensi pedagogik. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara mendalam, observasi, dan dokumentasi. Keabsahan data dalam penelitian ini adalah triangulasi (triangulasi sumber dan triangulasi teknik) dan keajegan pengamatan. Teknik analisis data yang diterapkan berupa reduksi data, menampilkan data, dan verifikasi data. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah: (1) terdapat berbagai kegiatan yang dilaksanakan dalam pelaksanaan Microteaching sebagai upaya peningkatan kompetensi pedagogik mahasiswa PGSD FKIP Universitas Muhammadiyah Surakarta. Pelaksanaan kegiatan tersebut memberikan peningkatan kompetensi pedagogik mahasiswa yang meliputi kemampuan mengelola pembelajaran, pemahaman terhadap peserta didik, perancangan pembelajaran, pelaksanaan pembelajaran, pemanfaatan teknologi pembelajaran, evaluasi hasil belajar, dan pengembangan peserta didik. (2) Peran Dosen Pengampu Microteaching dalam meningkatkan kompetensi pedagogik mahasiswa PGSD FKIP Universitas Muhammadiyah Surakarta. Peran tersebut meliputi peran dosen sebagai pendidik, pengajar, pembimbing, pelatih, dan pengembang pada pelaksanaan program Microteaching.
Item Type: | Karya ilmiah (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | microteaching, kompetensi, pedagogik |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | Users 1508 not found. |
Date Deposited: | 23 Jun 2015 08:42 |
Last Modified: | 10 Oct 2021 04:06 |
URI: | http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/33574 |
Actions (login required)
View Item |