Dasar Program Perencanaan Dan Perancangan Arsitektur (DP3A) Redesain Masjid Darussalam Sebagai Tempat Ibadah dan Pusat Bisnis di Kampung Perhiasan Jayengan

Rochim H, Abdul and , Ir. Alpha Febela P, MT and , Ir. Samsudin Raidi, MSc (2014) Dasar Program Perencanaan Dan Perancangan Arsitektur (DP3A) Redesain Masjid Darussalam Sebagai Tempat Ibadah dan Pusat Bisnis di Kampung Perhiasan Jayengan. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
2._Naskah_Publikasi.pdf

Download (5MB)
[img]
Preview
PDF (halaman Depan)
3._Halaman_Depan.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
4.BAB_I.pdf

Download (102kB)
[img] PDF (Bab II)
5.BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (501kB)
[img] PDF (Bab III)
6.BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (740kB)
[img] PDF (Bab IV)
7.BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
8._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (151kB)
[img] PDF (Lampiran)
9._Lampiran_Konsep.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (70MB)

Abstract

Dalam Redesain Masjid Darussalam ini, penulis merencanakan desain masjid yang dapat menjadi pusat ibadah dan pusat bisnis. Selain fungsi pokok masjid tempat untuk beribadah penulis menjadikan masjid ini juga sebagai pusat bisnis untuk masyarakat yang mempunyai pola tata ruang yang tidak saling mengganggu dan mempunyai keselarasan fungsi masing-masing kegunaannya. Lokasi site yaitu berada di kota Surakarta terletak di jalan Gatot Subroto. Lokasi ini sangat mudah untuk di capai dan aksesnya yang mudah untuk di tuju. Kampung Jayengan terkenal dengan permukiman tradisional yang khas, di sini berkembang akulturasi budaya Jawa dan Banjar yang unik dan spesifik. Bentuk rumahnya suku khas Banjar juga ikut berkembang ynag dimana aslinya rumah khas Banjar berbentuk panggung menjadi tanpa panggung dengan model atap dan ruang yang masih khas. Suku Banjar datang ke Surakarta dengan tujuan berdagang emas intan berlian dan menetap di Jayengan Surakarta maka akan memberikan dampak untuk lokasi yang di tempatinya. Potensi yang dibawa oleh suku Banjar selain kerajinan emas, perak, intan, berlian adalah budaya, kuliner Banjar dan kesenian, seperti: hadrah, lagu daerah Banjar dan melayu. Dalam hal karakter tampilan fisik ataupun gaya bangunan, penulis menyimpulkan bahwa karakter yang cocok di tampilkan pada redesain masjid darussalam di Surakarta adalah sebuah bangunan dengan desain modern vernacular.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Masjid Darussalam, Pola Tata Ruang, Redesain
Subjects: N Fine Arts > NA Architecture
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Arsitektur
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 13 Oct 2014 09:57
Last Modified: 15 Oct 2021 06:00
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/30432

Actions (login required)

View Item View Item