Upaya Mengembangkan Kreativitas Melalui Bermain Plastisin Pada Anak Kelompok A Tk Bandung 2 Kecamatan Ngrampal, Kabupaten Sragen Tahun 2013/2014

Wartini, Wartini and , Dra. Sri Gunarsih, SH., M.H. (2014) Upaya Mengembangkan Kreativitas Melalui Bermain Plastisin Pada Anak Kelompok A Tk Bandung 2 Kecamatan Ngrampal, Kabupaten Sragen Tahun 2013/2014. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (238kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (27kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (41kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (408kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (218kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (19kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (12kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
JURNAL_PUBLIKASI.pdf

Download (313kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan kreativitas anak melalui bermain plastisin pada anak didik kelompok A di TK Bandung 2 Ngrampal Sragen tahun ajaran 2013/2014. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Pengumpulan data tentang kreativitas ini melalui observasi. Sedangkan data mengenai penerapan bermain plastisin dikumpulkan melalui wawancara dan dokumentasui. Dalam bermain plastisin metode yang dipakai adalah demonstrasi dan pemberian tugas untuk mengembangkan kreativitas anak peneliti melakukan penelitian ini selama 3 bulan pada semester gasa. Keberhasilan belajar anak dalam mengembangkan kreativitas anak melalui bermain plastisin mengalami kemajuan dan peningkatan dengan menggunakan media bermain plastisin. Hal ini dapat terbukti dari sebelum tindakan sampai siklus 3. Sebelum tindakan mencapai 40,5%, siklus 1 mencapai 62,5%, siklus 2 mencapai 70% dan siklus 3 mencapai 90%. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bermain plastisin dapat mengembangkan kreativitas anak kelompok A TK Bandung 2 Kecamatan Ngrampal Kabupaten Sragen tahun ajaran 2013/2014.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kreativitas anak bermain plastisin.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Anak Usia Dini
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 13 May 2014 10:09
Last Modified: 18 Oct 2021 04:53
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/28957

Actions (login required)

View Item View Item