Peningkatan Kreativitas Belajar Pada Mata Pelajaran IPS Menggunakan Model Perpaduan Gambar Dengan Bermain Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Gabus 4 Sragen Tahun 2013/2014

Rachman, Fuad Adi and , Drs. Muhroji, S.E, M.Si. (2014) Peningkatan Kreativitas Belajar Pada Mata Pelajaran IPS Menggunakan Model Perpaduan Gambar Dengan Bermain Pada Siswa Kelas IV SD Negeri Gabus 4 Sragen Tahun 2013/2014. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
3._Halaman_Awal.pdf

Download (331kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
4._BAB_I.pdf

Download (54kB)
[img] PDF (Bab II)
5._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (197kB)
[img] PDF (Bab III)
6._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (127kB)
[img] PDF (Bab IV)
7._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (408kB)
[img] PDF (Bab V)
8._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (83kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
9._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (62kB)
[img] PDF (Lampiran)
10._LAMPIRAN1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
2._Naskah_publikasi.pdf

Download (186kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kreativitas belajar mata pelajaran IPS melalui penerapan media perpaduan gambar dan bermain pada siswa kelas IV SDN Gabus 4 tahun 2013/2014. Penelitian tindakan kelas ini terdiri dar dua siklus. . Subjek penelitian ini adalah guru dan siswa kelas IV SDN Gabus 4 yang berjumlah 21 siswa, subjek pelaku tindakan yaitu peneliti yang bertindak sebagai guru.Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu: observasi, dokumentasi. Teknik analisi data yang digunakan yaitu: reduksi data, paparan data, penyimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya peningkatan kreativitas belajar mata pelajaran IPS melalui penerapan media perpaduan gambar dengan bermain yang dapat dilihat dari hasil observasi kreativitas belajar pada setiap siklusnya yang mengalami peningkatan. Peningkatan kreativitas terlihat dalam 5 indikator yaitu Siswa yang sering mengajukan pertanyaan pada pra siklus sebesar 33,33% dan pada siklus II pertemuan ke 2 sebesar 90,48%. Siswa memiliki rasa ingin tahu pada pra siklus sebesar 28,57% dan pada siklus II pertemuan ke 2 sebesar 90,48%. Siswa memberikan banyak gagasan pada pra siklus sebesar 23,81% dan pada siklus II pertemuan ke 2 sebesar 80,95%. Siswa mampu mengajukan pendapat pada pra siklus sebesar 23,81% dan pada siklus II pertemuan ke 2 sebesar 85,71%. Siswa dapat bekerja sendiri pada pra siklus sebesar 28,57% dan pada siklus II pertemuan 2 sebesar 90,48%. Penelitian ini menyimpulkan bahwa melalui media model perpaduan gambar dengan bermain dapat meningkatkan kreativitas siswa pada pembelajaran IPS siswa kelas IV SD Negeri Gabus 4 Sragen.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Media Pembelajaran Model Perpaduan Gambar dengan Bermain, Kreativitas siswa
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Users 4402 not found.
Date Deposited: 18 Mar 2014 08:42
Last Modified: 19 Oct 2021 05:31
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/28298

Actions (login required)

View Item View Item