Peningkatan Motivasi Dan Keterampilan Berhitung Melalui Penggunaan Media Batang Napier Dalam Pembelajaran Matematika Kelas IV SDN 03 Rejosari Kudus

Ariani, Deasy and , Dr. Samino, M.M. (2013) Peningkatan Motivasi Dan Keterampilan Berhitung Melalui Penggunaan Media Batang Napier Dalam Pembelajaran Matematika Kelas IV SDN 03 Rejosari Kudus. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
03._Halaman_Depan.pdf

Download (251kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
04._BAB_I.pdf

Download (111kB)
[img] PDF (Bab II)
05._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (222kB)
[img] PDF (Bab III)
06._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (159kB)
[img] PDF (Bab IV)
07._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (287kB)
[img] PDF (Bab V)
08._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (104kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
09._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (44kB)
[img] PDF (Lampiran)
10._Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
02._Naskah_Publikasi.pdf

Download (773kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi dan keterampilan berhitung melalui penggunaan media batang napier dalam pembelajaran matematika kelas IV SDN 03Rejosari Kudus. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subyek penelitian adalah guru dan siswa kelas IV SD Negeri 03 Rejosari yang berjumlah 12 siswa. Prosedur penelitian meliputi dialog awal, identifikasi siswa, perencanaan solusi masalah, perencanaan tindakan, pelaksanaan tindakan, observasi, refleksi, evaluasi, dan penyimpulan. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, tes, dan dokumentasi. Validitas data menggunakan triangulasi teknik dan triangulasi sumber. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis interaktif.Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan motivasi dan keterampilan berhitungmelalui penggunaan media batang napier pembelajaran matematika yang terlihat dalam 4 indikator; yaitu kesiapan siswa dalam mengikuti pembelajaran, antusias siswa dalam mengikuti pembelajaran, keterampilan berhitung siswa, siswa yang mendapat nilai lebih dari KKM. Indikator kesiapan siswa meningkat dari siklus I 75% menjadi 83,33% di siklus II. Indikator antusias siswa dalam mengikuti pembelajaran dari siklus I 66,67% menjadi 75% di siklus II. Indikator keterampilan berhitung siswa dari siklus I 66,67% menjadi 83,33% di siklus II. Sedangkan indikator siswa yang mendapat nilai lebih dari KKM di siklus I 58,33% menjadi 83,33% di siklus II.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: motivasi, keterampilan, media, batang napier
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 19 Aug 2013 09:18
Last Modified: 01 Nov 2021 09:33
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/25250

Actions (login required)

View Item View Item