Analisis Hasil Penelitian Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika Di Universitas Muhammadiyah Surakarta Tahun 2010/2011

Eviria, Ristiana (2012) Analisis Hasil Penelitian Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika Di Universitas Muhammadiyah Surakarta Tahun 2010/2011. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
2._Halaman_Depan.pdf

Download (469kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
3._BAB1.pdf

Download (35kB)
[img] PDF (Bab II)
4._BAB2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (56kB)
[img] PDF (Bab III)
5._BAB3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (51kB)
[img] PDF (Bab IV)
6._BAB4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (167kB)
[img] PDF (Bab V)
7._BAB5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (23kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
8._DAFTAR_PUSTAK_SRIPSI_OK.pdf

Download (11kB)
[img] PDF (Lampiran)
9._LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
11._Naskah_publikasi.pdf

Download (403kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis dan mendeskripsikan hasil penelitian mahasiswa FKIP Matematika UMS 2010/2011 berdasarkan paradigma, metode, dan teknik analisis data. Jenis penelitian kualitatif. Obyek penelitian dokumen skripsi tahun 2010/2011. Teknik pengumpulan data melalui observasi pada setiap sampel skripsi serta dokumentasi. Keabsahan data dengan observasi terus menerus. Teknik analisis data dilakukan secara kualitatif dengan empat tahapan yaitu pengumpulan, reduksi, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan: (1) Paradigma kualitatif banyak diminati mahasiswa. (2) Desain penelitian terbanyak dipilih adalah PTK dan eksperimen. (3) Tempat penelitian yang banyak digunakan adalah kelas. (4) Waktu penelitian mahasiswa mayoritas 5 bulan. (5) Subjek penelitian mayoritas adalah siswa. (6) Rancangan penelitian menggunakan tiga siklus. (7) Populasi dan sampel dari mahasiswa dan siswa SD, SMP, SMA, atau SMK. (8) Teknik sampling sering menggunakan cluster random sampling. (9) Data berupa angka dan kata-kata. (10) Manusia sebagai sumber data. (11) Metode pengumpulan data sering menggunakan dokumentasi dan tes. (12) Variabel penelitian strategi dan model pembelajaran sering dipilih mahasiswa dalam skripsi dengan prestasi dan hasil belajar sebagai variabel terikat. (13) Instrumen penelitian meliputi pedoman obervasi, pedoman wawancara, tes, angket, dan RPP. (14) Keabsahan data banyak menggunakan triangulasi. (15) Prosedur penelitian meliputi persiapan, pelaksanaan, analisis data, dan pelaporan. (16) Analisis kualitatif menggunakan metode alur dan analisis interaktif, analisis kuantitatif menggunakan analisis variansi, uji T, regresi dan korelasi.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: paradigma, metode, analisis-data
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mulyadi Mulyadi
Date Deposited: 29 Aug 2012 06:47
Last Modified: 29 Aug 2012 06:47
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/19676

Actions (login required)

View Item View Item