Analisis Tingkat Keterampilan Teknik Dasar Passing dan Control Tim Futsal Putra SMA Muhammadiyah 1 Surakarta

Wibowo, Bekti Aji and , Nur Subekti, S.Pd., M.Or. (2024) Analisis Tingkat Keterampilan Teknik Dasar Passing dan Control Tim Futsal Putra SMA Muhammadiyah 1 Surakarta. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img] PDF (Naskah Publikasi)
NASPUB BEKTI.pdf

Download (254kB)
[img] PDF (Halaman Depan)
HALAMAN DEPAN (2).pdf

Download (413kB)
[img] PDF (Bab I)
BAB I.pdf

Download (132kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (207kB) | Request a copy
[img] PDF (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (140kB) | Request a copy
[img] PDF (Bab IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (174kB) | Request a copy
[img] PDF (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (123kB) | Request a copy
[img] PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (185kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (349kB) | Request a copy
[img] PDF (Surat Pernyataan Publikasi)
surat publikasi (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (335kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilakukakan guna mengukur tentang tingkat keterampilan teknik dasar passing dan control tim futsal putra SMA Muhammadiyah 1 Surakarta, passing sendiri merupakan teknik dasar yang sangat penting guna menunjang permainan dalam futsal, maka dalam hal bermain futsal teknik dasar passing menjadi suatu hal yang vital. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif dengan metode tes dan analisis dengan tujuan sebagai acuan dan menilai tentang tingkat keterampilan passing tim futsal putra SMA Muhammadiyah 1 Surakarta. Tes instrumen dalam penelitian ini dengan cara passing bola ke sasaran dengan jarak 3M dan lebar sasaran 3M dan tinggi sasaran 50cm dan dilaksanakan selama 30 detik, sampel penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dengan sampel sebanyak 12 orang, setelah data diperoleh kemudian data di analisis menggunakan rumus statistika yang sudah ditentukan untuk menentukan kategori dan persentase. Berdasarkan hasil analisis statistic yang dilakukan ditemukan bahwa tingkat keterampilan teknik dasar passing tim futsal putra SMA Muhammadiyah 1 Surakarta yaitu kategori “Kurang Sekali” sebanyak 0 orang dengan persentase (0%), kategori “Kurang” sebanyak 8 orang dengan persentase (66,7%), kategori “Cukup” sebanyak 0 orang dengan persentase (0%), kategori “Baik” sebanyak 3 orang dengan persentase (25%), kategori “Baik Sekali” sebanyak 1 orang dengan persentase (8,3%). Hasil tersebut menunjukkan bahwa pemain tim futsal putra SMA Muhammadiyah 1 Surakarta memiliki tingkat keterampilan teknik dasar passing rata-rata pada kategori kurang, untuk itu perlu adanya program latihan yang lebih terstruktur agar menjadikan passing pemain tersebut menjadi baik, dalam hal itu akan lebih mudah menjadikan prestasi tim futsal putra SMA Muhammadiyah 1 Surakarta meningkat

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Futsal, Keterampilan, Passing
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LC Special aspects of education > LC5221 Sports Education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Olahraga
Depositing User: BEKTI AJI WIBOWO
Date Deposited: 17 Feb 2024 04:27
Last Modified: 17 Feb 2024 04:27
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/122039

Actions (login required)

View Item View Item