NUGROHO , ARIS BUDI (2010) PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI SISWA KELAS V MADRASYAH IBTIDAIYAH MUHAMMADIYAH TEMPURSARI, NGAWEN, KLATEN DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta .
|
PDF
A310050055.pdf Download (63kB) |
|
PDF
A310050055.pdf Restricted to Repository staff only Download (796kB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah; untuk meningkatkan keterampilan peserta didik dalam menulis karangan deskripsi berdasarkan gambar. Tehnik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan menjadi empat tahap yaitu; (1) observasi, (2) catatan lapangan, (3) tes, (4) dokumentasi. Tehnik analisis data dalam penelitian ini adalah PTK yaitu sebuah penelitian yang dilakukan oleh guru dikelasnya sendiri dengan merancang, melaksanakan dan merefleksikan tindakan secara kolaboratif dan partisipatif dengan tujuan untuk memperbaiki kinerja sebagai guru sehingga hasil belajar peserta didik meningkat. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan sebagai berikut; (1) terdapat peningkatan menulis karangan deskripsi pada peserta didik kelas V Madrasyah Ibtidaiyah Muhammadiyah Tempursari, Ngawen, Klaten, (2) pembelajaran dengan pemanfaatan media gambar dapat meningkatkan keaktifan peserta didik dalam proses pembelajaran, (3) pembelajaran dengan menggunakan media gambar mampu menciptakan suasan yang baru, dalam pembelajaran supaya peserta didik tidak jenuh menerima pembelajaran yang lebih efektif membuat membuat pesrta didik kreatif serta meningkatkan kemampuan peserta didik dalam menulis karangan deskripsi.
Item Type: | Karya ilmiah (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | PTK dan gambar |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah |
Depositing User: | Users 1504 not found. |
Date Deposited: | 24 Aug 2010 08:08 |
Last Modified: | 14 Nov 2010 17:53 |
URI: | http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/8419 |
Actions (login required)
View Item |