PENGARUH PELAKSANAAN PENGAWASAN INTERN OLEH SATUAN PENGAWAS INTERN TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI DI LINGKUNGAN KANTOR WILAYAH PERUM PEGADAIAN YOGYAKARTA

WIDODO K, TRI (2005) PENGARUH PELAKSANAAN PENGAWASAN INTERN OLEH SATUAN PENGAWAS INTERN TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI DI LINGKUNGAN KANTOR WILAYAH PERUM PEGADAIAN YOGYAKARTA. Thesis thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF
Halaman_Muka.pdf

Download (86kB)
[img] PDF
P100030061_Tri_Widodo_K.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (561kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh pelaksanaan pengawasan intern terhadap peningkatan efektivitas kerja pegawai Lingkungan Kantor Wilayah Perum Pegadaian Yogyakarta. Manfaat hasil penelitian adalah sebagai alternatif informasi dalam penentuan atau pengambilan kebijakan yang berkaitan dengan efektivitas kerja pegawai di Perum Pegadaian Kantor Wilayah Yogyakarta; dan sumber referensi dalam penelitian yang akan datang. Rumusan dalam penelitian ini adalah apakah pelaksanaan pengawasan intern yang dilaksanakan oleh SPI mempengaruhi efektivitas kerja pegawai Lingkungan Kantor Wilayah Perum Pegadaian Yogyakarta. Obyek penelitian ini pegawai Lingkungan Kantor Wilayah Perum Pegadaian Yogyakarta dengan jumlah sampel 160 responden. Alat analisis yang digunakan adalah uji intrumen, asumsi klasik, dan regresi linier. Berdasarkan hasil analisis ketaatan terhadap prinsip-prinsip organisasi (Tpo) terhadap efektivitas kerja memiliki pengaruh positif dan signifikan pada  1%. Hal ini dibuktikan tanda positif pada koefisien regresi yaitu 0,454 dengan thitung sebesar 3,962 dan p. value 0,000. Pengaruh variabel ketaatan terhadap peraturan perundang-undangan yang berlaku (Tpu) terhadap efektivitas kerja memiliki pengaruh positif dan signifikan pada  1%. Hal ini ditunjukkan tanda positif pada koefisien regresi yaitu 0,294 dengan thitung sebesar 2,801 dan P.value 0,006. Pengaruh variabel ketaatan terhadap kebijaksanaan dan prosedur kerja yang telah ditetapkan (Tbp) terhadap efektivitas kerja memiliki pengaruh positif dan signifikan pada ( 5%. Hal ini ditunjukkan tanda positif pada koefisien regresi yaitu 0,320 dengan thitung sebesar 2,573 dan p value 0,011. Pengaruh variabel ketaatan penggunaan anggaran yang ditetapkan (Tpp) terhadap efektivitas kerja memiliki pengaruh positif dan signifikan pada  10%. Hal ini ditunjukkan tanda positif pada koefisien regresi yaitu 0,170 dengan thitung sebesar 1,846 dan p value 0,066. Pengaruh variabel ketaatan untuk mewujudkan secara optimal daya guna dan hasil guna dari sasaran yang telah ditetapkan (Two) terhadap efektivitas kerja memiliki pengaruh positif dan signifikan pada level 1%. Hal ini ditunjukkan tanda positif pada koefisien regresi yaitu 1,128 dengan thitung sebesar 9,161 dan p value 0,000. Koefisien determinasi (R2) menunjukkan besar prosentase pengaruh yang dapat dijelaskan X ada dalam model terhadap variabel dependen Y. Print out komputer menunjukkan bahwa R2 senilai 0,987 artinya 98,7% variabel independen dapat menjelaskan efektivitas kerja pegawai. Sedangkan 1,3% berasal dari luar model OLS tersebut. Kata Kunci: Efektivitas kerja, ketaatan, prinsip-prinsip organisasi, peraturan perundang-undangan, prosedur dan kebijakan, anggaran, daya guna dan hasil guna. Moto: “AKHIRNYA AKU TAHU BAHWA AKU TIDAK TAHU APA–APA” ABSTRACT The aim of this research is finding and analysis the influence of intern monitoring through staff performance affectivity at Kantor Wilayah Perum Pegadaian Yogyakarta, while the advantage of result of research is part of information alternative in determining or taking policy which is related through staff performance affectivity at Perum Pegadaian Kantor Wilayah Yogyakarta; and another references source for the future research. The problem statement of this research is, does the intern monitoring which is operated by SPI influencing staff performance affectivity at Kantor Wilayah Perum Pegadaian Yogyakarta completed with 160 respondents. The analysis equipment at this research is instrument test, classical assumption test, and linear regression test. Based on the obeys result analysis through several principles of organization (Tpo) through performance affectivity is having positive influence and it is significance at the level of  1%. Positive sign at the regression coefficient shows, it is 0.454 with tcomputing as 3.962 and p.value for 0.000. The influence of obeys variable through the rules (Tpu) to performance affectivity is having positive influence and it is significance through  1%. It is shown the positive sign at the regression coefficient completes 0.294 with tcomputing as 2.801 and P. value for 0.006. The influence of obeys variable through policy and work procedure, which is declared (Tbp) through performance affectivity, is having positive performance and it is significance at the level of  5%. It is shown positive sign at the regression coefficient completes 0.320 with tcomputing as 2.573 and p value for 2.573 and p. value for 0.011. The influence of obeys variable using budget which is declared (Tpp) through performance affectivity is having positive influence and it is significance at the level of  10%. Positive sign at the regression coefficient shows, it is as big as 0.170 completed with tcomputing as 1.846 and p. value for 0.066. The influence of obeys variable to manifestifying optimally through the final aim which is declared previous (two) through performance affectivity is having positive influence and significantly at the level for 1%. Positive sign at the regression coefficient shows it as 1.128 completed with tcomputing as 9.161 and p. value 0.000. Determination coefficient (R2) shows percentage influence which is explained by X at the model through dependent variable Y. The computer print out shows that R2 as 0.987, it is means 98.7%, while the independent variable explaining performance affectivity, while the scale 1.3% based on out of OLS model.

Item Type: Karya ilmiah (Thesis)
Uncontrolled Keywords: performance affectivity obeys, organization principle, the regulation, procedures and policy, budget, multiutility.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Pasca Sarjana > Magister Manajemen
Depositing User: Musyarofah Siti
Date Deposited: 14 May 2010 08:38
Last Modified: 15 Nov 2010 07:17
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/6998

Actions (login required)

View Item View Item