PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI BELL’S PALSY SINISTRA

SIAMI , FITRI APRILLIA (2009) PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA KONDISI BELL’S PALSY SINISTRA. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img] PDF
J100060048.PDF
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF
J100060048.PDF

Download (80kB)

Abstract

Bell’s palsy merupakan lesi pada nervus VII (n.fasialis) perifer, yang mengakibatkan kelumpuhan otot-otot wajah, bersifat akut, dimana penyebabnya tidak diketahui dengan pasti (idiopatik). Pada sebagian besar penderita Bell’s Palsy kelumpuhannya dapat menyembuh, namun pada beberapa diantara mereka kelumpuhannya sembuh dengan meninggalkan gejala sisa. Gejala sisa ini berupa kontraktur, dan spasme spontan. Metode penelitian yang digunakan dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini adalah deskripsi studi kasus. Setelah dilakukan terapi 6 kali pada pasien dengan kondisi bell’s palsy sinistra dengan menggunakan elektrikal stimulasi dan terapi latihan berupa mirror exercise serta massage didapatkan hasil bahwa pada pasien tersebut diperoleh beberapa perubahan kearah baik yaitu kemajuan dalam hal (1) tanda bell (2) kekuatan otot-otot wajah (3) kemampuan fungsional otot-otot.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci :Bell’s palsy sinistra, Elektrical stimulation, Mirror exercise, dan Massage.
Subjects: R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Fisioterapi D3
Depositing User: Users 13 not found.
Date Deposited: 04 Mar 2010 08:42
Last Modified: 13 Nov 2010 05:05
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/6629

Actions (login required)

View Item View Item