ASUHAN KEPERAWATAN PADA Sdr. W DENGAN PERILAKU KEKERASAN: MARAH DI RUANG AYODY RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA

ARIYANTINI , TRI (2009) ASUHAN KEPERAWATAN PADA Sdr. W DENGAN PERILAKU KEKERASAN: MARAH DI RUANG AYODY RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF
J200060019.pdf

Download (305kB)
[img] PDF
J200060019.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (302kB)

Abstract

Perilaku kekerasan adalah suatu keadaan dimana seseorang melakukan tindakan yang dapat membahayakan secara fisik, baik kepada diri sendiri maupun orang lain (Townsend, 1998), disebabkan oleh faktor eksternal dan faktor internal, faktor eksternal misalnya kehilangan hubungan dengan orang lain, kritikan. Faktor internal diantarannya perasaan gagal. Latar belakang dari masalah tersebut bisa berasal dari manusia sendiri maupun dari faktor luar. Manusia mengalami perubahan bahkan gangguan pada fisik maupun mental akibat kemunculan masalah tersebut. Tujuan umum: untuk mendapatkan gambaran tentang penerapan proses keperawatan pada klien dengan perilaku kekerasan. Tujuan khusus: a.Dapat melakukan pengkajian analisa data. b.Dapat merumuskan diagnosa keperawatan. c.Dapat menyusun rencana tindakan keperawatan. d.Dapat mengimplementasikan rencana tindakan keperawatan. e.Dapat mengevaluasi tindakan keperawatan Manfaat penulisan: a.Mampu memahami tentang asuhan keperawatan dengan perilaku kekerasan. b.Menambah pengetahuan tentang penanganan pasien yang mengalami gangguan perilaku kekerasan. c.Dapat merumuskan diagnosa, melaksanakan intervensi, dan mengevaluasi hasil tindakan keperawatan terhadap klien yang mengalami terhadap klien yang mengalami perilaku kekerasan.

Item Type: Karya ilmiah (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Bagaimana mengetahui sejauh mana pengaruh masalah kehidupan terhadap gangguan jiwa perilaku kekerasan dan berusaha memberikan asuhan keperawatan pada klien dengan kasus perilaku kekerasan tersebut
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Keperawatan D3
Depositing User: Mrs. Gatiningsih Gatiningsih
Date Deposited: 19 Feb 2010 03:24
Last Modified: 06 Jan 2012 05:35
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/6312

Actions (login required)

View Item View Item