PENERAPAN METODE PEER INSTRUCTION YANG DIMODIFIKASI DENGAN METODE DEMONSTRASI UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PROSES PEMBELAJARAN PADA SISWA DI KELAS VIIIB SMP NEGERI 4 PURWANTORO TAHUN PELAJARAN 2008/2009

SETYANINGSIH, DWI (2009) PENERAPAN METODE PEER INSTRUCTION YANG DIMODIFIKASI DENGAN METODE DEMONSTRASI UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PROSES PEMBELAJARAN PADA SISWA DI KELAS VIIIB SMP NEGERI 4 PURWANTORO TAHUN PELAJARAN 2008/2009. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta Perpustakaan.

[img]
Preview
PDF
A420050068.pdf

Download (61kB)
[img] PDF
A420050068.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Tujuan yang ingin dicapai pada penelitian ini untuk meningkatkan kualitas proses pembelajaran dengan menggunakan metode pembelajaran peer instruction yang dimodifikasi dengan metode demonstrasi pada siswa di kelas VIIIB SMP Negeri 4 Purwantoro. Penelitian ini merupakan PTK yang terdiri dari 3 siklus dengan tahapan: a) perencenaan, b) pelaksanaan, c) observasi, d) refleksi, dan e) revisi. Hasil penelitian yang diperoleh pada siklus I (siswa yang terlibat dalam kegiatan pembelajaran = 63,93% dengan indikator yang telah ditentukan, suasana kelas siswa yang intensif partisipasinya pada saat kegiatan pembelajaran = 85,65% dengan indikator yang telah ditentukan, dan siswa yang tuntas prestasi belajarnya = 92,5% (kategori berhasil)). Kulitas proses pembelajaran pada siklus II (iswa yang terlibat dalam kegiatan pembelajaran= 74,29% dengan indikator yang telah ditentukan, suasana kelas siswa yang intensif partisipasinya pada saat kegiatan pembelajaran = 93,12% dengan indikator yang telah ditentukan, dan siswa yang tuntas prestasi belajarnya = 92,5% (kategori berhasil)). Kulitas proses pembelajaran pada siklus III (siswa yang terlibat dalam kegiatan pembelajaran = 82,5% engan indikator yang telah ditentukan, suasana kelas siswa yang intensif partisipasinya pada saat kegiatan pembelajaran = 99,38% dengan indikator yang telah ditentukan, dan siswa yang tuntas prestasi belajarnya = 100% (kategori berhasil)). Kesimpulan dari penelitian ini adalah pembelajaran dengan menggunakan metode peer instruction yang dimodifikasi dengan metode demonstrasi dapat meningkatkan kualitas proses pembelajaran hal ini ditinjau dari empat aspek yaitu keterlibatan siswa dalam kegiatan pembelajaran, suasana kelas pada saat kegiatan belajar mengajar berlangsung, ketuntasan prestasi belajar siswa, dan keterlaksanaan pembelajaran oleh guru biologi siswa Kelas VIIIB SMP Negeri 4 Purwantoro.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kulitas Proses, Metode Peer Instruction, dan Metode Demonstrasi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Mrs. Gatiningsih Gatiningsih
Date Deposited: 20 Oct 2009 08:02
Last Modified: 02 May 2011 09:37
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/4301

Actions (login required)

View Item View Item