Peningkatan Kemampuan Kognitif Dalam Mengenal Warna Melalui Eksperimen Sain Pada Anak TK Dharma Wanita Bejirejo Kecamatan Kunduran Blora Tahun 2015 / 2016

Yulianti, Rini and -, Dr. Surtikanti, SH, MH (2015) Peningkatan Kemampuan Kognitif Dalam Mengenal Warna Melalui Eksperimen Sain Pada Anak TK Dharma Wanita Bejirejo Kecamatan Kunduran Blora Tahun 2015 / 2016. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img] PDF (Naskah Publikasi)
ARTIKEL ILMIAH.pdf

Download (8MB)
[img] PDF (Halaman Depan)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (7MB)
[img] PDF (Bab I)
BAB I.pdf

Download (80kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (143kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (96kB)
[img] PDF (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (44kB)
[img] PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (942kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)
[img] PDF (Surat Pernyataan Publikasi)
PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (605kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan kognitif bagi anak TK Dharma Wanita Bejirejo Kecamatan Kunduran Blora melalui eksperimen sains Tahun 2015/2016. Penelitian ini dilaksanakn di TK Dharma wanita Bejirejo Kecamatan Kunduran. Subjek dalam penelitian ini adalah peserta didik kelompok B TK Dharma Wanita Bejirejo. Pelaksanaan perbaikan pembelajaran ini dilaksanakan melalui eksperimen sains yang diberikan pada seluruh siswa peserta didik kelompok B TK Dharma Wanita Bejirejo melalui dua siklus pembelajaran. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas ( PTK ) yang terdiri atas 2 siklus. Subyek penelitian adalah siswa peserta didik TK Dharma Wanita Bejirejo sebanyak 20 anak. Analisa data menggunakan teknik analisis diskriptif komparatif dengan membandingkan kondisi awal dengan hasil yang dicapai pada setiap silklus, dan analisis deskriptif kualitatif hasil observasi dengan membandingkan hasil observasi dan refleksi pada pra siklus , siklus I dan siklus II. Berdasarkan hasil penelitian yang telah peneliti lakukan dan hasil analisis data yang diperoleh pada setiap siklus pembelajaran, didapatkan kesimpulan bahwa melalui eksperimen sains mampu meningkatkan kemampuan kognitif bagi anak TK Dharma Wanita Bejirejo Tahun 2015/2016. Dari hasil peningkatan kemampuan kognitif sebelum tindakan menunjukkan hasil 25,31 %, setelah dilakukan tindakan siklus I mengalami peningkatan sebesar 55,31 %. Pada akhir siklus II mengalami peningkatan sebesar 85,31 %. Peningkatan tersebut mencapai indikator keberhasilan , yaitu memperoleh kriteria berkembang sesuai harapan.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kemampuan kognitif, mengenal warna, Eksperimen sains.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Anak Usia Dini
Depositing User: Unnamed user with username a53i130020
Date Deposited: 29 Oct 2015 04:46
Last Modified: 09 Oct 2021 06:53
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/38479

Actions (login required)

View Item View Item