Pengaruh Motivasi Orangtua Terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas V SD Negeri 01 Malangjiwan Tahun Pelajaran 2014/2015

Ningtyas, Wulan Ratna and , Drs. Achmad Fathoni, S.E., M.Pd (2015) Pengaruh Motivasi Orangtua Terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas V SD Negeri 01 Malangjiwan Tahun Pelajaran 2014/2015. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img] PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH PUBLIKASI.pdf

Download (338kB)
[img] PDF (Halaman Depan)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB)
[img] PDF (Bab I)
BAB I.pdf

Download (302kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (295kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (295kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (384kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (435kB)
[img] PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (436kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Surat Pernyataan Publikasi)
SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (569kB)

Abstract

Keberhasilan dalam mencetak generasi penerus bangsa yang berkompeten dan dapat diandalkan serta dapat bersaing dengan dunia luar tidak hanya bergantung pada pendidikan secara formal tetapi juga diawali dengan pendidikan dalam keluarga. Tujuan dari penelitian ini adalah adalah untuk mengetahui adanya pengaruh antara motivasi orangtua terhadap prestasi belajar matematika siswa kelas V SD Negeri 01 Malangjiwan Tahun Pelajaran 2014/2015. Pendekatan yang digunakan pada penelitian ini adalah menggunakan teknik Simple Random Sampling dalam penelitian ini yaitu metode sampling yang setiap anggota populasi memiliki peluang sama untuk terpilih sebagai sampel. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan sampel populasi sehingga banyaknya sampel 40 siswa yaitu siswa kelas V SD Negeri 01 Malangjiwan Tahun Pelajaran 2014/2015. Data diperoleh dengan teknik wawancara, angket dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu uji t. Berdasarkan analisis data hasil uji regresi satu prediktor diperoleh nilai koefisien korelasi motivai orang tua (b 1) sebesar 0,365, hal ini menyatakan bahwa jika setiap motivasi orang tua (variabel x) ditingkatkan 1 poin, maka prestasi belajar matematika siswa akan meningkat sebesar 0,365. Analisis uji hipotesis (uji T) menghasilkan thitung (4,872), t tabel(2,024) maka t hitung> ttabel. artinya hipotesis yang diajukan diterima, yaitu ada pengaruh motivasi orang tua terhadap prestasi belajar matematika siswa kelas V SD Negeri 01 Malangjiwan Tahun Pelajaran 2014/2015. Hasil perhitungan uji koefisien determinasi (R 2 ) yaitu 0,380 artinya besarnya pengaruh yang diberikan motivasi orang tua terhadap prestasi belajar matematika siswa kelas V adalah sebesar 38%, sedangkan sisanya 62% dipengaruhi oleh variabel lain Dengan demikian hasil penelitian menunjukkan bahwa: ada pengaruh motivasi orang tua terhadap prestasi belajar matematika siswa kelas V SD Negeri 01 Malangjiwan Tahun Pelajaran 2014/2015.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: motivasi, orang tua, dan prestasi belajar
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Wulan Ratna Ningtyas
Date Deposited: 19 Jun 2015 03:36
Last Modified: 12 Oct 2021 06:07
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/33452

Actions (login required)

View Item View Item