Bentuk Dan Strategi Penolakan Melaksanakan Tugas-Tugas Pembelajaran Di Kalangan Peserta Didik Sma Dan Smk Sekabupaten Rembang

Hertanto, Rizki and , Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum. (2015) Bentuk Dan Strategi Penolakan Melaksanakan Tugas-Tugas Pembelajaran Di Kalangan Peserta Didik Sma Dan Smk Sekabupaten Rembang. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img] PDF (Halaman Depan)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (992kB)
[img] PDF (BAb I)
BAB I.pdf

Download (56kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (83kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (54kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (142kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (47kB)
[img] PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (50kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Naskah ublikasi)
NASKAH PUBLIKASI.pdf

Download (542kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk: (1) Mendeskripsikan bentuk-bentuk penolakan melaksanakan tugas-tugas pembelajaran di kalangan peserta didik SMA dan SMK Sekecamatan Rembang, (2) Mendeskripsikan strategi penolakan melaksanakan tugas-tugas pembelajaran di kalangan peserta didik SMA dan SMK sekecamatan Rembang. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan teknik simak, teknik catat dan teknik rekam. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode padan intralingual. Teknik keabsahan data pada penelitian ini adalah teknik triangulasi. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan sebagai berikut: 1) Bentuk tindak tutur penolakan pelaksanaan tugas-tugas pembelajaran di kalangan peserta didik SMA dan SMK sekecamatan Rembang ditemukan empat jenis, yaitu (a) Memberikan alasan sebagai bentuk penolakan terdapat duabelas tuturan; (b) Penggunaan isyarat atau penolakan nonverbal, dengan menggelengkan kepala, diam, dan melambaikan tangan terdapat tujuh tuturan; (c) Penggunaan usul atau pilihan lain untuk menolak terdapat tujuh tuturan; (d) Mengguanakan kata tidak atau padanannya sebagai bentuk penolakan ditemukan empat tuturan. 2) Strategi tindak tutur penolakan pelaksanaan tugastugas pembelajaran di kalangan peserta didik SMA dan SMK sekecamatan Rembang ditemukan dua jenis, yaitu (a) tindak tutur langsung terdapat lima kalimat berita dan empat kalimat perintah; (b) tindak tutur tidak langsung terdapat tiga kalimat perintah.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: bentuk penolakan, strategi penolakan tindak tutur, pragmatik, strategi
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 16 Apr 2015 07:41
Last Modified: 06 Oct 2021 14:08
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/32756

Actions (login required)

View Item View Item