Dasar Program Perencanaan Dan Perancangan Arsitektur (DP3A) Youth Center Di Wonogiri

Nurdiansah, Evan and , Nur Rahmawati S, ST, MT and , Ir. Indrawati, MT (2014) Dasar Program Perencanaan Dan Perancangan Arsitektur (DP3A) Youth Center Di Wonogiri. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img] PDF (Naskah Publikasi)
All Text Artikel Publikasi.pdf

Download (518kB)
[img] PDF (Halaman Depan)
Halaman Depan.pdf

Download (465kB)
[img] PDF (Bab I)
BAB 1.pdf

Download (848kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (797kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (421kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf

Download (93kB)
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

Masa kanak-kanak, remaja, dewasa, dan kemudian menjadi orangtua, merupakan suatu proses alami dalam hidup yang berkesinambungan dari tahaptahap pertumbuhan yang harus dilalui oleh seorang manusia. Setiap masa pertumbuhan memiliki ciri-ciri tersendiri. Masa remaja sering dianggap sebagai masa yang paling rawan dalam proses pertumbuhan. Bagi remaja, masa ini adalah masa yang paling menyenangkan dalam hidupnya. Namun pada usia ini remaja sering menimbulkan kekuatiran bagi para orangtua mereka. Sehingga diperlukan sikap arif dan orangtua untuk lebih memahami anak remajanya. Youth Center adalah wadah atau tempat bagi para remaja yang memberikan nilai positif, mereka dapat saling berinteraksi satu sama lainnya melalui olah raga dan sekaligus mengembangkan bakat untuk dapat lebih digali kembali guna mencapai taraf profesional Di kabupaten Wonogiri belum ada tempat atau fasilitas yang menjadi wadah bagi mereka, untuk menyalurkan bakat tersebut. Maka perlu diberikan sebuah tempat yang dapat mewadahi seluruh kegiatan mereka ke dalam suatu wilayah sehingga lebih terorganisir dan terarah. Maka Perlu dirancang sebuah “Youth Center” dimana remaja diwadahi untuk melakukan aktivitas, bersosialisasi dan menyelenggarakan berbagai kegiatan kreatif yang teratur dan terarah sesuai dengan bakat dan minatnya serta dapat menghindarkan/memperkecil pengaruhpengaruh negatif yang ada sebelumnya.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Remaja, Youth Center, Wonogiri
Subjects: N Fine Arts > NA Architecture
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Arsitektur
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 10 Mar 2015 03:01
Last Modified: 15 Oct 2021 06:37
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/32224

Actions (login required)

View Item View Item