Hubungan Antara Asupan Mineral Mikro (Zat Besi Dan Zinc) Dan Aktivitas Fisik Dengan Status Gizi Pada Siswa SD Negeri Pabelan 01 Kartasura

Maisyaroh, Siti Rohmah and , Dwi Sarbini, S.ST., M.Kes and , Wahyuni, S.KM, M.Kes (2014) Hubungan Antara Asupan Mineral Mikro (Zat Besi Dan Zinc) Dan Aktivitas Fisik Dengan Status Gizi Pada Siswa SD Negeri Pabelan 01 Kartasura. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (2MB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (103kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (361kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (344kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (216kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (87kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (79kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (805kB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (432kB)

Abstract

Pendahuluan : Kekurangan zat gizi besi dan zinc termasuk masalah gizi Indonesia. Jika kekurangan zat gizi besi dialami anak sekolah akan menyebabkan kurang darah (anemia). Kekurangan zinc akan membawa perubahan pada beberapa sistem organ seperti sistem saraf pusat, saluran pernafasan, sistem reproduksi, dan fungsi pertahanan. Aktivitas fisik juga merupakan salah satu faktor yang dapat mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan anak berakibat pada pengaturan berat badan yang berpengaruh juga dengan status gizinya. Tujuan : Menganalisis hubungan antara asupan mineral mikro (zat besi dan zinc) dan aktivitas fisik dengan status gizi pada siswa SD Negeri Pabelan 01 Kartasura. Metode Penelitian : Penelitian ini menggunakan metode Cross Sectional. Sampel yang diambil adalah siswa Kelas III, IV dan V sebanyak 53 orang dengan teknik total sampling. Hasil dianalisis dengan uji statistik korelasi pearson product moment. Hasil : Siswa dengan status gizi normal sebanyak 64,2%, rata-rata asupan zat besi 88,7% dalam kategori kurang, rata-rata asupan zinc 81,1% dalam kategori kurang, dan rata-rata aktivitas fisik 83% dalam kategori sedang. Berdasarkan hasil uji statistik tidak ada hubungan antara asupan zat besi dengan status gizi (p=0,107), ada hubungan antara asupan zinc dengan status gizi (p=0,004), dan ada hubungan antara aktivitas fisik dengan status gizi (p=0,016). Kesimpulan : Tidak ada hubungan antara asupan zat besi dengan status gizi, ada hubungan antara asupan zinc dan aktivitas fisik dengan status gizi pada anak pada siswa SD Negeri Pabelan 01 Kartasura.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Zat Besi, Zinc, Aktivitas Fisik, Status Gizi
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RJ Pediatrics > RJ101 Child Health. Child health services
R Medicine > RN Nutrition
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Gizi
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 20 Nov 2014 11:35
Last Modified: 09 Sep 2022 03:05
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/30969

Actions (login required)

View Item View Item