Penerapan Metode Diskusi Kelompok Dengan Media Audio Visual Dalam Pembelajaran Biologi Pokok Bahasan Sistem Pencernaan Makanan Terhadap Hasil Belajar Kelas VIII SMP Muhammadiyah 1 Sragen Tahun Ajaran 2013/2014

Mawarti, Gading Mega and , Drs. Djumadi, M.Kes (2014) Penerapan Metode Diskusi Kelompok Dengan Media Audio Visual Dalam Pembelajaran Biologi Pokok Bahasan Sistem Pencernaan Makanan Terhadap Hasil Belajar Kelas VIII SMP Muhammadiyah 1 Sragen Tahun Ajaran 2013/2014. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (943kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (31kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (48kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (67kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (200kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (17kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan metode diskusi kelompok dengan media audio visual dalam pembelajaran biologi bahasan sistem pencernaan makanan terhadap hasil belajar kelas VIII SMP Muhammadiyah 1 Sragen. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan desain penelitian Posttest Only Design. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas VIIIA dan VIIIB di SMP Muhammadiyah 1 Sragen yang berjumlah 64 siswa. Sampel penelitian yang digunakan yaitu 32 siswa kelas VIIIA dan 32 siswa kelas VIIIB Teknik pengambilan data dalam penelitian ini menggunakan tes. Teknik analisis data menggunakan paired t test . Hasil uji-t memperoleh nilai t hitung sebesar 2,081 > 2,04 (t-tabel) dan besar nilai signifikansi probability 0,046 < 0,05, maka Ho ditolak dan Ha diterima, berarti terdapat perbedaan yang signifikan metode konvensional dan metode diskusi kelompok dengan media audiovisual dalam pembelajaran biologi pokok bahasan sistem pencernaan makanan terhadap hasil belajar kelas VIII SMP Muhammadiyah Sragen. Apabila dilihat dari angka rerata metode konvensional sebesar 52,82 dan rerata metode diskusi kelompok dengan media audiovisual sebesar 58,75 ini menunjukkan bahwa metode konvensional dan metode diskusi dengan media audio visual lebih baik terhadap hasil belajar siswa. Peningkatan dari metode konvensional yaitu 3,36% dan peningkatan dari metode diskusi kelompok dengan media audiovisual yaitu 9,94%. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan maka diperoleh bahwa terdapat perbedaan yang signifikan metode konvensional dengan metode diskusi kelompok dengan media audio visual dalam pembelajaran Biologi pokok bahasan sistem pencernaan makanan terhadap hasil belajar kelas VIII SMP Muhammadiyah 1 Sragen Tahun ajaran 2013/2014.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: metode diskusi, media audio visual, hasil belajar
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 22 Oct 2014 07:28
Last Modified: 19 Oct 2021 00:23
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/30563

Actions (login required)

View Item View Item