LESTARI, ANIK DWI (2008) ASUHAN KEPERAWATAN PADA An. F DENGAN GANGGUAN GASTROENTERITIS DI BANGSAL MELATI II RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
|
PDF
J200050049.pdf Download (81kB) |
|
PDF
J200050049.pdf Restricted to Repository staff only Download (282kB) |
Abstract
Diare tetap merupakan malah serius diberbagai tempat di seluruh dunia, dan sering bertumpang tindih dengan malnutrisi. Diare mengakibatkan kehilangan sejumlah besar air dan elektrolit, terutama natrium dan kalium dan sering kali di komplikasikan dengan asidosis sistemik berat. Diare salah satu penyakit utama pada bayi di Indonesia. Tujuan dari penulisan karya ilmiah ini ada untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa guna melakukan perawatan anak pada klien gastroenteritis. Penelian di lakukan pada pasien dengan gangguan gastrointeritis di bangsal Melati II RSUD Dr. Moewardi Surakarta. Pada asuhan keperawatan pada pasien gastroenteritis terdapat beberapa diagnosa yang muncul yaitu resiko tinggi kekurangan volume cairan yang berhubungan dengan out put berlebihan, gangguan pemenuhan nutrisi kurang dari kebutuhan, cemas dan kurang pengetahuan. Berdasarkan asuhan keperawatan yang telah dilakukan oleh penulis pada pasien gastroenteritis, dapat diambil kesimpual bahwa perawatan pada pasien gastroenteritis memerlukan perawatan yang meliputi pendidikan kesehatan, penjelasan tentang gastroeteritis secara jelas.
Item Type: | Karya ilmiah (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | gastroenteritis, RSUD Dr. Moewardi, asuhan keperawatan |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > Keperawatan D3 |
Depositing User: | Maria Husnun Nisa |
Date Deposited: | 19 Jun 2009 07:35 |
Last Modified: | 16 Nov 2010 19:29 |
URI: | http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/2875 |
Actions (login required)
View Item |