LAPORAN KOMPREHENSIF ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. N DENGAN POST PARTUS NORMAL DI RUANG MAWAR I RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA

PUTRI, ARTIKAH ERMAWATI NITO (2008) LAPORAN KOMPREHENSIF ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. N DENGAN POST PARTUS NORMAL DI RUANG MAWAR I RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF
J200050048.pdf

Download (65kB)
[img] PDF
J200050048.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (281kB)

Abstract

Tinjauan teori yang didapat dari karya tulis ilmiah ini adalah partus adalah suatu proses pengeluaran hasil konsepsi yang dapat hidup dari dalam uterus melalui vagina ke dunia luar. Persalinan adalah suatu proses fisiologis yang memungkinkan serangkaian perubahan yang besar pada ibu untuk dapat melahirkan janinnya melalui jalan lahir. Persalinan normal adalah proses alamiah yang dialami oleh setiap wanita hamil cukup bulan dengan kehamilan normal. Tujuan umum dari karya tulis ilmiah ini adalah agar mahasiswa dan pembaca dapat memberikan asuhan keperawatan pada persalinan normal sesuai diagnosis yang muncul. Adapun tujuan khususnya adalah untuk mengetahui seberapa jauh pembaca mengetahui tentang persalinan normal dan untuk mengetahui bagaimana cara pengkajian sampai dengan evaluasi pada persalinan normal. Metode yang digunakan dalam karya tulis ilmiah ini adalah wawancara dan observasi langsung pada pasien dan keluarga pasien. Kesimpulan yang dapat diambil dari karya tulis ilmiah ini adalah mengenai kasus partus normal, masalah keperawatan nyeri dan infeksi teratasi sebagian dan rencana tindakan dilanjutnya masalah cara perawatan payudara teratasi dan intervensi dihentikan, kemudian masalah yang menonjol dari asuhan keperawatan adalah pengkajian bio, psiko, sosial dan spiritual serta prioritas penatalaksanaan post partum normal yaitu perawatan yang meminimalis rasa nyeri bekas luka jahitan dan meminimalis terjadinya faktor-faktor yang memperparah penyakit yaitu infeksi.

Item Type: Karya ilmiah (Diploma)
Uncontrolled Keywords: post partus normal, keperawatan
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Keperawatan D3
Depositing User: Maria Husnun Nisa
Date Deposited: 19 Jun 2009 07:30
Last Modified: 28 Feb 2011 08:48
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/2873

Actions (login required)

View Item View Item