Analisis Ragam Wacana Dalam Kolom Renungan Majalah Paras Edisi Januari 2012 – Mei 2013

Prastika, Oktavia Ilham and , Dra. Atiqa Sabardila, M. Hum. (2014) Analisis Ragam Wacana Dalam Kolom Renungan Majalah Paras Edisi Januari 2012 – Mei 2013. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
11._NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (635kB)
[img] PDF (Halaman Depan)
02._HALAMAN_DEPAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (939kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
03._BAB_I.pdf

Download (99kB)
[img] PDF (Bab II)
04._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (172kB)
[img] PDF (Bab III)
05._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (87kB)
[img] PDF (Bab IV)
06._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (316kB)
[img] PDF (Bab V)
07._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (82kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
08._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (95kB)
[img] PDF (Lampiran)
09._LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Mengetahui keragaman wacana berdasarkan cara dan tujuan pemaparannya dalam kolom Renungan majalah Paras, (2) Mengetahui komposisi penyusunan ragam wacana berdasarkan cara dan tujuan pemaparannya dalam kolom Renungan majalah Paras. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Objek penelitian ini adalah ragam wacana yang terdapat dalam kolom Renungan majalah Paras edisi Januari 2012 – Mei 2013. Data dalam penelitian ini berupa data tulisan yaitu kalimat renungan yang berisi tentang permasalahan sekitar kehidupan wanita yang terdapat dalam majalah Paras edisi Januari 2012 – Mei 2013. Sumber data dalam penelitian ini adalah majalah Paras edisi Januari 2012 – Mei 2013. Pengumpulan data menggunakan metode simak dengan teknik catat. Analisis data menggunakan metode agih dengan teknik lanjutan Bagi Unsur Langsung (BUL) dan padan dengan teknik lanjutan pilah unsur penentu. Hasil penelitian menyimpulkan keragaman wacana berdasarkan cara dan tujuan pemaparannya dalam kolom Renungan majalah Paras Edisi Januari 2012-Mei 2013 terdiri dari dari wacana deskripsi yang menggambarkan atau melukiskan suatu keadaan, suasana, peristiwa, atau perilaku seseorang; wacana narasi yang menceritakan kejadian berdasarkan urutan waktu disertai oleh kisah, kehadiran tokoh, tokoh, dan alur; wacana eksposisi yang berorientasi pada pokok pembicaraan, dan bagian-bagiannya diikat secara logis; wacana argumentasi yang berisi tentang ide atau gagasan yang dilengkapi dengan data-data sebagai bukti, dan bertujuan meyakinkan pembaca akan kebenaran ide atau gagasannya; dan wacana persuasi yang bersifat memengaruhi pembaca dengan ajakan atau bujukan. Komposisi penyusunan ragam wacana berdasarkan cara dan tujuan pemaparannya dalam kolom Renungan majalah Paras Edisi Januari 2012-Mei 2013 memiliki komposisi 62 paragraf narasi, 30 paragraf argumentasi, 22 paragraf deskripsi, 8 paragraf persuasi, dan 4 paragraf eksposisi. Komposisi ragam wacana yang sering muncul dalam kolom Renungan adalah paragraf narasi dengan jumlah narasi sebanyak 62 paragraf.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Ragam Wacana, Kolom Renungan, Majalah Paras
Subjects: P Language and Literature > P Philology. Linguistics
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 08 Apr 2014 07:36
Last Modified: 19 Oct 2021 10:25
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/28581

Actions (login required)

View Item View Item