Analisis Kohesi Gramatikal Konjungsi Dalam Wacana Novel Burung-Burung Cakrawala Karya Mochtar Pabotinggi

Susanti, Dwi and , Prof. Dr. Abdul Ngalim, M.M, M.Hum (2014) Analisis Kohesi Gramatikal Konjungsi Dalam Wacana Novel Burung-Burung Cakrawala Karya Mochtar Pabotinggi. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
02._NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
03._HALAMAN_JUDUL.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
04.BAB_I.pdf

Download (57kB)
[img] PDF (Bab II)
05.BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (105kB)
[img] PDF (Bab III)
06.BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (59kB)
[img] PDF (Bab IV)
07.BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (132kB)
[img] PDF (Bab V)
08.BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (48kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
09._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (30kB)
[img] PDF (Lampiran)
10._LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah (1) mengklasifikasikan jenis konjungsi yang terdapat dalam novel Burung-Burung Cakrawala karya Mochtar Pabottingi, (2) mendeskripsikan fungsi bahasa pada konjungsi yang terdapat dalam novel Burung-Burung Cakrawala karya Mochtar Pabottingi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Sumber data penelitian ini diperoleh dari novel Burung-Burung Cakrawala. Data penelitian ini yaitu frasa, kalimat, dan paragraf berkonjungsi yang terdapat pada wacana novel Burung-Burung Cakrawala karya Mochtar Pabotinggi. Teknik analisis data yang digunakan dengan metode agih. Penyajian hasil analisis menggunakan metode informal karena pada penelitian disajikan menggunakan kata-kata biasa. Simpulan dari penelitian ini adalah : (1) konjungsi pada novel Burung-Burung Cakrawala karya Mochtar Pabottingi terbagi menjadi dua jenis konjungsi, yaitu konjungsi koordinatif dan konjungsi subordinatif. Pada konjungsi koordinatif terdapat konjungsi dan, serta, adalah, atau, melainkan, maka, lalu, kecuali, namun, tetapi, dan mulamula. Pada konjungsi subordinatif terdapat konjungsi setelah, sesudah, seperti, dan sejak.; (2) fungsi-fungsi bahasa yang terdapat pada novel Burung-Burung Cakrawala karya Mochtar Pabottingi terdiri dari fungsi informasional, fungsi puitik, dan fungsi ekspresif.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: kohesi gramatikal, konjungsi, dalam novel
Subjects: P Language and Literature > PN Literature (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 08 Apr 2014 07:14
Last Modified: 19 Oct 2021 10:22
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/28579

Actions (login required)

View Item View Item