Nilai Budaya Dalam Novel Madame Kalinyamat Karya Zhaenal Fanani: Tinjauan Sosiologi Sastra

Aziiz N.P, Abdulloh and , Dr. Nafron Hasjim and , Drs. Adyana Sunanda, M.Pd (2014) Nilai Budaya Dalam Novel Madame Kalinyamat Karya Zhaenal Fanani: Tinjauan Sosiologi Sastra. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (194kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (36kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (49kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (36kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (170kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (32kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (29kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (245kB)
[img]
Preview
PDF (Naskah publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (186kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengungkapkan struktur yang membangun novel Madame Kalinyamat Karya Zhaenal Fanani, (2) mengungkapkan nilai budaya yang terdapat dalam novel Madame Kalinyamat Karya Zhaenal Fanani denga menggunakan tinjauan sosiologi sastra. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Objek penelitian ini adalah nilai budaya yang terdapat dalam novel Madame Kalinyamat karya Zainal Fanani. Data dalam penelitian ini berupa kata, frase, klausa, kalimat, dan wacana yang terdapat dalam Novel Madame Kalinyamat Karya Zainal Fanani. Sumber data dalam penelitian ini adalah novel Madame Kalinyamat karya Zhaenal Fanani. Pengumpulan data menggunakan metode simak dengan teknik catat dan teknik pustaka. Analisis data menggunakan model pembacaan semiotik, yaitu pembacaan heuristik dan pembacaan hermeneutik atau retroaktif. Unsur struktur yang membangun novel Madame Kalinyamat ini adalah tema, yaitu ‘Kekuatan dalam wujud sumpah dalam pemberontakan seorang ratu di tanah Jawa’, dengan alur maju karena dalam cerita diceritakan dari awal cerita sebelum kekasih dari tokoh utama terbunuh, kemudian diceritakan proses terjadinya pembunuhan hingga dilanjutkan pembalasan dendam dari Ratu Kalinyamat. Pada penelitian ini ditemukan empat nilai budaya yang ada pada novel Madame Kalinyamat karya Zhaenal Fanani. Keempat nilai budaya tersebut adalah (1) nilai budaya dalam hubungan manusia dengan Tuhan, (2) nilai budaya dalam hubungan manusia dengan masyarakat, (3) nilai budaya dalam hubungan manusia dengan orang lain, dan (4) nilai budaya dalam hubungan manusia dengan diri sendiri. Nilai edukatif dalam novel tersebut dapat diimplementasikan sebagai bahan ajar dan membentuk kepribadian siswa di sekolah dan di masyarakat. Berdasarkan silabus tentang nilai budaya dan karakter bangsa, nilai yang dapat dipelajari dalam novel Madame Kalinyamat adalah bersahabat/komunikatif/dan kreatif.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Sosiologi sastra, novel Madame Kalinyamat, Nilai budaya.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah
Depositing User: Users 13 not found.
Date Deposited: 07 Apr 2014 12:08
Last Modified: 14 Oct 2021 03:32
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/28573

Actions (login required)

View Item View Item