Fajri, Rizqi Isnaeni and , Dr. Yadi Purwanto, M.M. and , Drs. Darojat Ariyanto, M.Ag (2013) Hubungan Antara Religiusitas Dengan Perkembangan Moral Pada Santriwati. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
|
PDF (Halaman Depan)
03._Halaman_Depan.pdf Download (682kB) |
|
|
PDF (Bab I)
04._BAB_I.pdf Download (220kB) |
|
PDF (Bab II)
05._BAB_II.pdf Restricted to Repository staff only Download (567kB) |
||
PDF (Bab III)
06._BAB_III.pdf Restricted to Repository staff only Download (159kB) |
||
PDF (Bab IV)
07._BAB_IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (200kB) |
||
PDF (Bab V)
08._BAB_V.pdf Restricted to Repository staff only Download (55kB) |
||
|
PDF (Daftar Pustaka)
09._Daftar_pustaka.pdf Download (104kB) |
|
PDF (Lampiran)
10._lampiran.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
||
|
PDF (Naskah Publikasi)
02._Naskah_Publikasi.pdf Download (549kB) |
Abstract
Perkembangan moral sangatlah penting bagi setiap individu sebagai makhluk sosial. Bertujuan mencari bekal agar memiliki moral yang baik maka dapat dilakukan dengan cara anak dimasukkan ke sekolah pesantren agar memiliki religiusitas yang baik, siswa putri yang berada di pesantren disebut santriwati. Idealnya para santriwati yang berada didalam lingkungan pondok pesantren memiliki penerapan moral yang sesuai dengan yang telah di ajarkan dalamnya dengan menunjukkan perilaku yang sesuai dengan apa yang telah diajarkan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara religiusitas dengan perkembangan moral pada santriwati. Hipotesis yang diajukan oleh penulis adalah pertama, ada hubungan positif antara religiusitas dengan perkembangan moral pada santriwati. Kedua, ada sumbangan efektif antara religiusitas dengan perkembangan moral pada santriwati. Populasi dalam penelitian ini adalah santriwati pondok pesantren modern Assalam. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini purposive sampling. Alat ukur dalam penelitian ini menggunakan skala religiuistas dan skala perkembangan moral. Analisis data yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah product moment untuk mengukur hubungan antara religiusitas dengan perkembangan moral pada santriwati. Hasil analisis data menunjukkan tidak ada koefisien korelasi (r) sebesar -0,12 dengan p = 0,855 (p < 0,01), yang artinya tidak terdapat hubungan positif antara religiusitas dengan perkembangan moral. Hal ini menunjukkan bahwa perilaku santriwati yang telah memiliki pemahaman tentang religiusitas dalam menjalankan peraturan yang telah ada apabila ditinjau dari tahap perkembangan moral adalah belum sesuai. Hasil perbandingan skor empirik menunjukkan bahwa religiusitas tergolong tinggi dengan rerata empirik (RE) = 98,86 dan rerata hipotetik sebesar 77,5 dan perkembangan moral tergolong sedang dengan rerata empirik (RE) = 0,62 dan rerata hipotetik sebesar 17,5. Kesimpulan dari hasil penelitian adalah tidak ada hubungan positif dan tidak signifikan antara religiusitas dengan perkembangan moral.
Item Type: | Karya ilmiah (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | religiusitas, perkembangan moral, santriwati |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology |
Divisions: | Fakultas Agama Islam > Pendidikan Agama Islam (PAI) Fakultas Psikologi > Psikologi |
Depositing User: | Users 10 not found. |
Date Deposited: | 13 Nov 2013 10:42 |
Last Modified: | 27 Oct 2021 02:49 |
URI: | http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/26690 |
Actions (login required)
View Item |