Asuhan Keperawatan Pada Ny.D dengan Post Partum Spontan Disertai Retensio Plasentadi Ruang Annisa RS. PKU Muhammadiyah Surakarta

Ningsih, Wati and , Sulastri, S.Kp., M.Kes (2013) Asuhan Keperawatan Pada Ny.D dengan Post Partum Spontan Disertai Retensio Plasentadi Ruang Annisa RS. PKU Muhammadiyah Surakarta. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
2._Naskah_Publikasi.pdf

Download (424kB)
[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
3._Halaman_Depan.pdf

Download (879kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (193kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (316kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (254kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (109kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (93kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (13kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN_''.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Latar Belakang : Proses persalinan merupakan suatu proses kompleks untuk menyelamatkan ibu dan bayinya menggunakan berbagai macam metode khususnya pada persalinan pervaginam atau partus spontan, indikasi-indikasi tertentu sering kali terjadi seperti kasus Retencio Placenta. Maka dibutuhkan penanganan dengan metode Manual plasenta dan episiotomy . Metode-metode tersebut dilakukan dengan satu tujuan yaitu menyelamatkan ibu maupun janinnya. Metode : Penulis menggunakan metode deskripsi, adapun dimana sampelnya adalah Ny.D, data ini diperoleh dengan cara yaitu wawancara, pemeriksaan, observasi aktivitas, memperoleh catatan dan laporan diagnostik, dan bekerjasama dengan teman sekerja. Tujuan : Untuk mengetahui asuhan keperawatan pada pasien dengan post partum spontan disertai Retensio plasenta meliputi pengkajian, intervensi, implementasi dan evaluasi keperawatan. Hasil : Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 1x24 jam didapatkan hasil pendarahan tidak terjadi, nyeri pasien sudah berkurang dari skala 5 menjadi 1, pemberian ASI inefektif, serta kurang pengetahuan pada pasien teratasi. Kesimpulan : Diagnosa yang ditemukan pada kasus post partum spontan disertai retensio plasenta pada Ny. D adalah resiko pendarahan berhubungan dengan komplikasi post partum (retensio plasenta), nyeri akut berhubungan dengan agen cedera (luka episiotomi), ketidakefektifan pemberian ASI berhubungan dengan riwayat kegagalan menyusui sebelumnya dan kurang pengetahuan berhubungan dengan kurang informasi tentang perawatan pasca melahirkan. Pada penerapan asuhan keperawatan post partum spontan disertai retensio plasenta pada Ny.D ini semua masalah keperawatan teratasi, kecuali pada diagnose ketidakefektifan pemberian ASI berhubungan dengan riwayat kegagalan menyusui sebelumnya, masih terdapat beberapa hal yang belum memenuhi kriteria hasil.

Item Type: Karya ilmiah (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Retensio plasenta, manual plasenta, episiotomi.
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Keperawatan D3
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 16 Sep 2013 07:08
Last Modified: 26 Oct 2021 01:55
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/25934

Actions (login required)

View Item View Item