Uji Efektifitas Campuran Pupuk Organik Dan Hayati Mikorhiza (CMA) Terhadap Pertumbuhan Tanaman Kelegkeng Pingpong (Nephelium longanum)

WALAKUNI, AFAN HARYADI and , Dr. Siti Chalimah, M.Pd. (2013) Uji Efektifitas Campuran Pupuk Organik Dan Hayati Mikorhiza (CMA) Terhadap Pertumbuhan Tanaman Kelegkeng Pingpong (Nephelium longanum). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman depan)
03._Halaman_Depan.pdf

Download (533kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
04._BAB_I.pdf

Download (85kB)
[img] PDF (Bab II)
05._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (139kB)
[img] PDF (Bab III)
06._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (140kB)
[img] PDF (Bab IV)
07._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (347kB)
[img] PDF (Bab V)
08._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (51kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar pustaka)
09._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (48kB)
[img] PDF (Lampiran)
10._Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah publikasi)
02._Naskah_Publikasi.pdf

Download (153kB)

Abstract

Peningkatan penggunaan pupuk anorganik secara berlebihan, berdampak negatif terhadap kualitas lahan pertanian sehingga produktifitas hasil pertanian menurun, salah satu solusi adalah penggunaan campuran pupuk organik dan hayati mikoriza. Tujuan penelitian 1) mengetahui pengaruh media tanam dengan konsentrasi campuran pupuk organik dan hayati, 2) mengetahui konsentrasi terbaik untuk pertumbuhan tanaman Kelengkeng Pimpong. Metode penelitian digunakan RAL dengan satu faktor perlakuan yaitu konsentrasi campuran pupuk organik dan hayati dengan 9 perlakuan. Analisis data digunakan anava satu jalur (Uji F), dengan 6 ulangan. Hasil yang diperoleh menunjukkan pengaruh media sebagai perlakuan tidak memberikan pengaruh nyata terhadap parameter tinggi tanaman, diameter batang dan jumlah daun, sedangkan untuk biomassa ada pengaruh yang nyata. Sedang hasil analisis ststistik sederhana dengan menggunakan rerata, menunjukkan adanya perbedaan pertumbuhan masing-masing perlakuan. Media perlakuan terbaik untuk pertumbuhan tanaman adalah media dengan pupuk organik 100 gr dan CMA 2 gr, dengan parameter tinggi tanaman, jumlah daun, diameter batang dan Biomassa, masing-masing 10,61 cm, 13 lembar daun, 0,251 cm dan 2,04 gr. Simpulan bahwa pertumbuhan tanaman Pimpong terbaik adalah media campuran pupuk organik dan hayati mikorriza dengan konsentrasi pupuk organik 100g, dengan penambahan pupuk hayati (Glomus) 2 g.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: kelengkeng, pupuk organik, CMA, pertumbuhan.
Subjects: L Education > LA History of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Users 13 not found.
Date Deposited: 15 Jul 2013 11:32
Last Modified: 03 Nov 2021 20:34
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/24801

Actions (login required)

View Item View Item