Analisis Semiotik pada Iklan Mobil di Surat Kabar Harian Suara Merdeka Edisi September 2012 – Desember 2012”.

Provianto, Alifta Khaerul and , Prof. Dr. Abdul Ngalim, M.M, M.Hum and , Dra. Atiqa Sabardila, M. Hum. (2013) Analisis Semiotik pada Iklan Mobil di Surat Kabar Harian Suara Merdeka Edisi September 2012 – Desember 2012”. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
Halaman_Depan.pdf

Download (521kB)
[img]
Preview
PDF (Bab 1)
BAB_I.pdf

Download (90kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (197kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (67kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (584kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (52kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
Daftar_Pustaka.pdf

Download (93kB)
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran-Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
Naskah_Publikasi.pdf

Download (217kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk meneliti adanya tanda, bahasa figuratif atau retorika yang dibangun dalam iklan media cetak. Disebabkan tanda verbal dan tanda visual merupakan hal yang intensif untuk digunakan dalam iklan maka penulis meneliti iklan-iklan di harian Suara Merdeka edisi September 2012 sampai Desember 2012 untuk menjelaskan bahwa kita dapat memakai pendekatan semiotik untuk menganalisis pemakaian tanda untuk menganalisis dan mendapatkan artinya. Permasalahan yang akan dikemukakan dalam penelitian ini adalah: (1) Bagaimanakah deskripsi penanda dan petanda dalam iklan mobil di surat kabar harian Suara Merdeka edisi bulan September 2012 sampai bulan Desember 2012? (2) Kandungan tanda apa saja, meliputi ikon, indeks dan simbol dari produk iklan yang dihadirkan pihak produsen?. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptf kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik catat dan teknik observasi atau pengamatan. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode dokumentasi. Hasil penelitian yang diperoleh pada iklan Suara Merdeka: makna penanda dan petanda yang terdapat dalam iklan Suara Merdeka terdapat 6 iklan dan dalam iklan tersebut terdapat tanda verbal dan tanda visual, selain petanda dan penanda terdapat juga 6 ikon, 6 simbol dan 6 indeks. Penelitian ini memfokuskan pada penanda dan petanda dalam iklan Suara Merdeka edisi September 2012 sampai Desember 2012.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: semiotik, iklan, Suara Merdeka.
Subjects: P Language and Literature > P Philology. Linguistics
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah
Depositing User: Munawar Munawar
Date Deposited: 28 Mar 2013 11:18
Last Modified: 30 Oct 2021 23:28
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/23379

Actions (login required)

View Item View Item