Tinjauan Hukum Islam Terhadap Pengelolaan Dana Deposito Syariah Di BNI Syariah Cabang Surakarta

Mawasid, Suryo Wicaksono (2012) Tinjauan Hukum Islam Terhadap Pengelolaan Dana Deposito Syariah Di BNI Syariah Cabang Surakarta. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
03._HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (792kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
04._BAB_I.pdf

Download (326kB)
[img] PDF (Bab II)
05._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (502kB)
[img] PDF (Bab III)
06._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (265kB)
[img] PDF (Bab IV)
07._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (165kB)
[img] PDF (Bab V)
08._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (159kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
09._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (120kB)
[img] PDF (Lampiran)
10._LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
02._NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (766kB)

Abstract

Deposito merupakan salah satu sarana investasi yang disediakan oleh bank yang paling diminati oleh sebagian besar masyarakat. Namun, deposito yang menggunakan sistem bunga dilarang dalam hukum Islam karena mengandung unsur ribawi. Deposito yang sesuai dengan syariah adalah deposito yang berdasarkah prinsip mudharabah. Salah satu bank syariah yang menjadi pilihan masyarakat untuk mendepositokan dana adalah BNI Syariah Cabang Surakarta. Dalam mengelola dana deposito syariah dibutuhkan ketelitian dalam pengelolaannya, sehingga terhindar dari unsur ribawi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan pengelolaan dana deposito syariah di BNI Syariah Cabang Surakarta ditinjau dari hukum Islam. Meliputi ketentuan akad deposito syariah, penyaluran dana dan perhitungan bagi hasilnya apakah sudah sesuai dengan prinsip mudharabah. Manfaat dari penelitian ini dapat mengembangkan pemikiran para mahasiswa ataupun praktisi perbankan syariah mengenai pengelolaan dana deposito syariah, sebagai stimulus penelitian berikutnya, serta sebagai bahan informasi bagi masyarakat muslim agar lebih meyakini dan merasakan manfaat dari sistem perbankan syariah. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan dengan analisis data secara deskriptif evaluatif. Data tersebut diperoleh dari hasil observasi, wawancara dan dokumentasi yang penulis lakukan di BNI Syariah Cabang Surakarta secara langsung. Untuk menarik kesimpulan dari data tersebut penulis menggunakan pendekatan normatif, yaitu kesesuaian antara data lapangan dengan hukum Islam. Kesimpulan dari penulisan ini adalah bahwa pengelolaan dana deposito syariah di BNI Syariah Cabang Surakarta sudah sesuai dengan hukum Islam. Hanya saja bank tetap menjaga kerahasiaan perusahaan dan seluruh hal yang berhubungan dengan simpanan nasabah, sehingga nasabah tidak dapat melakukan pengawasan terhadap pengelolaan dana nasabah dan mengetahui rincian nilai equivalent rate dalam perhitungan bagi hasil

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: pengelolaan dana, deposito syariah, hukum Islam
Subjects: B Philosophy (General); Religion > BA Islam
B Philosophy (General); Religion > BP Bahaism. Theosophy, etc
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Agama Islam > Hukum Ekonomi Syariah (HES)
Depositing User: Mulyadi Mulyadi
Date Deposited: 01 Oct 2012 05:57
Last Modified: 03 Dec 2022 04:32
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/20378

Actions (login required)

View Item View Item