Upaya Mengatasi Kesulitan Membaca Dengan Konseling Trait And Factor Pada Kelas I SD Negeri Kedungmulyo Jakenan Pati Tahun Ajaran 2011/2012

Karisma, Dhanu Andy (2012) Upaya Mengatasi Kesulitan Membaca Dengan Konseling Trait And Factor Pada Kelas I SD Negeri Kedungmulyo Jakenan Pati Tahun Ajaran 2011/2012. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
Halaman_Depan.pdf

Download (823kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (83kB)
[img] PDF (Bab II)
bab_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (174kB)
[img] PDF (Bab III)
bab_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (28kB)
[img] PDF (Bab IV)
bab_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (165kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (32kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (11kB)
[img] PDF (Lampiran)
lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
Naskah_Publikasi.pdf

Download (151kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui upaya mengatasi kesulitan membaca dengan konseling individual dengan Pendekatan Trait and Factor pada siswa kelas I SD Negeri Kedungmulyo Jakenan Pati Tahun Pelajaran 2011/2012. Lokasi penelitian di SD Negeri Kedungmulyo dan dilaksanakan pada bulan Febuari – Maret 2012. Bentuk penelitian mengikuti Paradigma kualitatif dengan menggunakan studi kasus yang bersifat deskriptif. Sumber data menggunakan data primer dan data sekunder. Subyek penelitian yaitu siswa kelas I SD Negeri Kedungmulyo Jakenan Pati yang mengalami kesulitan membaca dengan obyek penelitian mengatasi kesulitan membaca. Tehnik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dokumentasi dan tes. Triangulasi data menggunakan triangulasi metode. Teknik analisis data menggunakan model interaktif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa di kelas 1 SD Negeri Kedungmulyo Jakenan Pati terdapat dua siswa yang mengalami kesulitan belajar membaca yaitu Khoirul Fataurrohman dan Dimal Kharim Ahmad. Kesulitan belajar yang dihadapi siswa adalah tidak bias membedakan huruf b dan dan d serta kurang mampu membaca dua suku kata, contoh: ba-, bo-, be-, bi. Konseling trait and factor digunakan untuk mengatasi kesulitan belajar membaca dari siswa tersebut dan dari hasil penelitian diketahui bahwa pendidikan konseling trait and factor dalam mengatasi kesulitan belajar membaca pada siswa kelas 1 SD Negeri Kedungmulyo telah berhasil dengan baik, di mana siswa telah mampu membedakan huruf b dan d, u dan y serta mampu mengenali huruf-huruf dan membacanya sebagai suku kata dan kata dengan kalimat yang sederhana. Berdasarkan hal tersebut maka penggunaan konseling trait and factor mampu mengatasi kesulitan belajar pada siswa

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Metode trait and factor,kesulitan membaca
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Mulyadi Mulyadi
Date Deposited: 05 Jul 2012 05:35
Last Modified: 05 Jul 2012 08:27
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/19136

Actions (login required)

View Item View Item