PENENTUAN RUTE PENGIRIMAN BARANG DAN PENGALOKASIAN ARMADA DI BAGIAN DISTRIBUSI PT.DUA KELINCI PATI (Studi Kasus Pada PT.Dua Kelinci Pati)

KURNIAWAN, NOVA DWI (2008) PENENTUAN RUTE PENGIRIMAN BARANG DAN PENGALOKASIAN ARMADA DI BAGIAN DISTRIBUSI PT.DUA KELINCI PATI (Studi Kasus Pada PT.Dua Kelinci Pati). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF
D600030026.pdf

Download (91kB)
[img] PDF
D600030026.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (964kB)

Abstract

PT. Dua Kelinci mengalami kesulitan dalam mendistribusikan hasil produksinya, menentukan komposisi dan jumlah Kacang yang akan kirim kedistributor – distributor dengan pesanan yang melebihi kapasitas armada yang di sediakan perusahaan. Hal tersebut dapat terlihat dengan adanya pengiriman yang lama, biaya lebih banyak kekurangan armada angkut. Hal tersebut mengakibatkan sistem distribuisi PT. Dua Kelinci ini tidak efisien dan efektif serta dalam pendistribusian produk tersebut masih membutuhkan biaya yang sangat banyak, untuk itu diperlukan suatu perbaikan. Sehingga diharapkan dengan adanya perbaikan tersebut, ketersediaan armada dapat maksimalkan.Berkaitan dengan hal tersebut, maka perlu dilakukan suatu evaluasi mengenai jumlah armada pengiriman, sehingga akan diperoleh keuntungan yang optimal. Faktor-faktor yang mempengaruhi dalam menentukan jumlah armada adalah waktu kirim, permintaan distributor, jadwal kirim.Dengan langkah-langkah untuk dilakukan pembagian pengiriman dengan rute yang terpendek, serta pengelompokan armada untuk mendapatkan jadwal yang optimal untuk menentukan jumlah armada yang akan digunakan. Dari pengolahan data permintaan distributor di dapat bahwa pengriman yang paling optimal adalah pengiriman dengan satu jalur pengiriman yaitu pengiriman sebagai contoh pengiriman solo, pengiriman optimal dari pabrik ke distributor solo dan kembali lagi ke pabrik. Untuk mengoptimalkan ketersediaan armadaperusahaan yaitu armada 3 buah, waktu kerja 6 hari seminggu, dengan pengelompokan trip untuk rute pengiriman dapat mengoptimalkan armada sebanyak minggu pertama dari 28 truk menjadi 17, minggu kedua dari 30 truk menjadi 18 truk, minggu ketiga dari 29 truk menjadi 17 truk, minggu keempat dari 28 truk menjadi 17 truk, dapat di ketahui penggunaan armada perusahaan dapat mengurangi penggunaan armada sebanyak 40 % selama satu bulan.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Optimasi, efisiensi, Penjadwalan.
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Edy Susilo
Date Deposited: 27 May 2009 10:14
Last Modified: 23 Nov 2010 04:57
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/1723

Actions (login required)

View Item View Item