Studi Penyusutan Karet Hasil Vulkanisasi Press Mold Karet dengan Saluran Pendingin Conformal Soft Tooling pada Komponen Rubber Bushing

SAIFUDIN, ARIF (2011) Studi Penyusutan Karet Hasil Vulkanisasi Press Mold Karet dengan Saluran Pendingin Conformal Soft Tooling pada Komponen Rubber Bushing. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
Halaman_Depan.pdf

Download (84kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (18kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (481kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (690kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (597kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (10kB)
[img] PDF (Lampiran)
lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (453kB)

Abstract

Rubber bushing digunakan untuk mengisolasi getaran pengemudi dan penumpang terhindar dari guncangan yang dihasilkan kendaraan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menghitung waktu siklus vulkanisasi, produk karet dengan saluran pendingin conformal soft tooling, menyelidiki penyusutan dan pengaruh suhu penyusutan dimensi produk karet. Eksperimen ini diawali dengan pembuatan mold, kemudian pembuatan karet kompon dari bahan karet alam dan bahan lain sehingga menjadi karet kompon siap cetak, Kemudian dilakukan pengepresan kompon karet dengan suhu vulkanisasi 100-150°C, dengan mold sistem pendingin conformal. Pengukuran penyusutan produk diambil dari dua sisi yaitu diameter produk dan tinggi produk. Pengukuran diameter produk diambil dari dua arah yaitu arah sumbu X dan Y dan pada bagian atas dan bawah. Kemudian dibandingkan dengan ukuran mold sehingga bisa diambil kesimpulan. Hasil rata-rata waktu siklus total pendingin conformal soft tooling 78.2 menit. Pada rata-rata penyusutan (shrinkage) dimensi diameter luar atas sumbu x yaitu 0.920% dan sumbu y adalah 0.919%, pada dimensi diameter luar bawah x yaitu 1.792% dan sumbu y 1.696%, untuk dimensi diameter dalam atas sumbu x 1.633% dan sumbu y 1.527%, sedangkan dimensi diameter dalam bawah sumbu x 1.760% dan sumbu y 1.640%, pada penyusutan tinggi produk conformal soft tooling 0.544%.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Rubber bushing, mold berpendingin conformal soft tooling, penyusutan atau Shrinkage
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Mesin
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 07 Dec 2011 05:19
Last Modified: 07 Dec 2011 05:19
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/15847

Actions (login required)

View Item View Item