GELANGGANG REMAJA DI SURAKARTA DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR KONTEMPORER

UTOMO, ANGGITO (2007) GELANGGANG REMAJA DI SURAKARTA DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR KONTEMPORER. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
Hal_Depan.pdf

Download (91kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (251kB)
[img] PDF (Bab II)
Bab_II_anggit.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (234kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III_anggit.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (230kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV_anggit.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (25kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V_anggitbaru.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
Daftar_Pustaka.pdf

Download (19kB)
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11MB)

Abstract

Indonesia merupakan negara dunia ketiga dalam masa perkembangan. Setelah beberapa tahun silam mengalami krisis ekonomi yang berkepanjangan, Indonesia saat ini tengah memulai kembali untuk menata perekonomiannya. Banyak sekali akibat yang timbul dari krisis ekonomi yang berkepanjangan, mulai dari terpuruknya ekonomi dalam negeri, meningkatnya pengangguran, kemiskinan dan masalah-masalah sosial lainnya. Salah satu akibat dari krisis ekonomi adalah meningkatnya jumlah pengangguramn di Indonesia. Pengangguran yang di donminasi oleh kaum muda menjadi masalah tersendiri bagi pemerintah sekarang ini. Melalui berbagi usaha, pemerintah mulai menggiatkan usaha-usaha untuk mengurangi pengangguran dan menciptakan kaum muda yang terampil dan kreatif. Salah satunya adalah dengan pengaktifan kembali gelanggang remaja yang sekarang mulai ditinggalkan. Gelanggang remaja dirancang sebagai suatu bentuk wadah menampung, melatih dan menciptakan anak muda yang kreatif dan dinamis dalam memenuhi tuntutan jaman. Sasaran dari gelanggang remaja ini adalah anak muda atau remaja yang ingin mengembangkan bakat dan minatnya ataupun para remaja yang ingin mendapatkan pelatihan dan ketrampilan supaya lebih berkompeten dibidangnya untuk menghadapi tamntangan globalisasi saat ini. Perencanaan dan perancangan gelanggang remaja harus sesuai dengan karakteristik para remaja saat ini yang cenderung dinamis dan kreatif. Untuk itu gelanggang remaja ini harus dapat mengkarakteristikan jiwa muda para remaja.Pemilihan gaya arsitektur kontemporer pada gelanggang remaja ini dinilai tepat, karena arsitektur kontemporer bersifat kekinian, pluralitas dan fleksibel sesuai dengan karakteristik remaja saat ini. Untuk menghadapi tantangan globalisasi, diharapkan gelanggang remaja ini mampu berperan aktif dalam menciptakan sumber daya manusia yang berkualitas. Sehingga dengan adanya sumber daya manusia yang berkualitas diharapkan Indonesia dapat segera terlepas dari jeratan krisis multidimensional ini.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Gelanggang remaja, Arsitektue kontemporer
Subjects: N Fine Arts > NA Architecture
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Arsitektur
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 31 Oct 2011 10:03
Last Modified: 31 Oct 2011 10:03
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/15279

Actions (login required)

View Item View Item