PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING DENGAN PENDEKATAN TUTOR SEBAYA BERDASARKAN HASIL UASBN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA (PTK Pembelajaran Matematika Di Kelas VI SD Negeri Banaran 02 Grogol, Sukoharjo)

PRIYOGO, ADI (2011) PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING DENGAN PENDEKATAN TUTOR SEBAYA BERDASARKAN HASIL UASBN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA (PTK Pembelajaran Matematika Di Kelas VI SD Negeri Banaran 02 Grogol, Sukoharjo). Skripsi thesis, Univerversitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
Hal_Depan.pdf

Download (171kB)
[img]
Preview
PDF (Bab 1)
BAB_I.pdf

Download (59kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (332kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (174kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (219kB)
[img] PDF (BabV)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (33kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (24kB)
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas VI SD yang meliputi aspek menjawab pertanyaan, mengajukan pertanyaan, dan siswa yang mengerjakan soal latihan di depan kelas. Jenis penelitian ini adalah kualitatif berbasis penelitian tindakan kelas (PTK) atau Classroom Action Research (CAR). Subyek yang menerima tindakan siswa kelas VI SD Negeri Banaran 02 yang berjumlah 20 siswa. Metode pengumpulan data dilakukan melalui observasi, catatan lapangan, test dan dokumentasi. Teknik analisis data secara diskriptif kualitatif dengan analisis interaktif. Hasil penelitian ini menunjukkan ada peningkatan hasil belajar yang terdiri dari empat aspek: 1) Siswa yang menjawab pertanyaan sebelum tindakan 15% dan setelah tindakan menjadi 35%, 2) Siswa yang mengajukan pertanyaan sebelum tindakan 10% dan setelah tindakan menjadi 50%, 3) Siswa yang mengerjakan soal di depan kelas sebelum tindakan 10% dan setelah tindakan menjadi 50%. Prestasi belajar sendiri juga mengalami peningkatan sebelum tindakan 45% dan setelah tindakan menjadi 75%. Dengan adanya peningkatan dari empat aspek tersebut maka dapat disimpulkan bahwa pendekatan tutor sebaya dapat meningkatkan hasil belajar matematika siswa.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: pendekatan tutor sebaya, hasil belajar.
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Cahyana K. Widada
Date Deposited: 08 Aug 2011 10:29
Last Modified: 08 Aug 2011 10:29
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/13926

Actions (login required)

View Item View Item