Peningkatan Pengetahuan Anemia Dan Perilaku Makan Pada Remaja Putri Sesudah Diberikan Pendidikan Gizi Dengan Media Komik

Sena Sasmita, Anggit and , Siti Zulaekah, A., M.Si and , Yuli Kusumawati, SKM., M. Kes(Epid) (2015) Peningkatan Pengetahuan Anemia Dan Perilaku Makan Pada Remaja Putri Sesudah Diberikan Pendidikan Gizi Dengan Media Komik. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img] PDF (Naskah Publikasi)
PUBLIKASI KARYA ILMIAH.pdf

Download (404kB)
[img] PDF (Halaman Depan)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (641kB)
[img] PDF (Bab I)
BAB I.pdf

Download (111kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (266kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (328kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (405kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (137kB)
[img] PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (178kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] PDF (Pernyataan Publikasi)
PERNYATAAN PUBLIKASI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (204kB)

Abstract

Pendahuluan : Anemia merupakan masalah gizi utama yang masih dihadapi oleh pemerintah Indonesia. Dampak dari kejadian anemia pada remaja putri dapat menurunkan konsentrasi dan prestasi belajar, serta mempengaruhi produktivitas di kalangan remaja putri. Pendidikan gizi dengan media komik pada remaja putri Sekolah Menengah Pertama dengan tujuan meningkatkan pengetahuan anemia dan berpengaruh terhadap perilaku pemilihan makan yang diharapkan akan mencegah dan menanggulangi kejadian anemia. Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas penggunaan media komik terhadap peningkatan pengetahuan anemia dan perilaku pada remaja putri. Metode Penelitian : Penelitian ini termasuk dalam penelitian Quasy Eksperiment dengan rancangan pretest post test control group design. Penelitian dilakukan terhadap 39 sampel, kelompok intervensi yaitu kelompok yang diberikan pendidikan gizi menggunakan media komik. Pendidikan gizi pada kelompok intervensi diberikan selama 1 minggu dengan media komik. Pengetahuan anemia pada kelompok intervensi dilihat berdasarkan hasil pretest dan posttest. Perilaku makan dilihat pada saat awal penelitian dan 1 bulan setelah kelompok intervensi diberikan pendidikan gizi Hasil : Secara statistik terdapat perbedaan peningkatan pengetahuan anemia pada kelompok yang mendapatkan pendidikan gizi (p=0,000). Hasil penelitian juga menyatakan bahwa terdapat perbedaan perubahan perilaku makan remaja putri pada kelompok intervensi (p=0,021). Simpulan : Pendidikan gizi dengan media komik dapat meningkatkan pengetahuan anemia dan mengubah perilaku makan remaja putri.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: pendidikan gizi, komik, pengetahuan anemia, perilaku makan,remaja putri.
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RN Nutrition
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Gizi
Depositing User: Anggit Sena Sasmita
Date Deposited: 16 Oct 2015 08:08
Last Modified: 06 Sep 2022 06:12
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/37758

Actions (login required)

View Item View Item