Analisis Pengaruh Kualitas, Harga Dan Merek Terhadap Kepuasan Konsumen Dalam Pemakaian Pembersih Muka “Pond’s” (Sebuah Studi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta)

Kartikasari, Karunia and , Prof. Dr. Wahyuddin, M.S. (2013) Analisis Pengaruh Kualitas, Harga Dan Merek Terhadap Kepuasan Konsumen Dalam Pemakaian Pembersih Muka “Pond’s” (Sebuah Studi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
02._Artikel_Publikasi_Ilmiah_-_Karunia_Kartikasari.pdf

Download (525kB)
[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
03._Halaman_Depan.pdf

Download (759kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
04._BAB_I.pdf

Download (98kB)
[img] PDF (Bab II)
05._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (261kB)
[img] PDF (Bab III)
06._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (312kB)
[img] PDF (Bab iV)
07._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (180kB)
[img] PDF (Bab V)
08._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (42kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
09._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (60kB)
[img] PDF (Lampiran)
10._LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas, harga dan merek terhadap kepuasan konsumen dan menganalisis variabel yang paling dominan berpengaruh terhadap kepuasan konsumen. Berdasarkan hasil penelitian ini diharapkan dapat mewujudkan pengelolaan perusahaan yang lebih efektif dan efisien dan sebagai masukan untuk membantu perusahaan dalam meningkatkan penjualan produknya di Indonesia, khususnya dimahasiswi tentang kualitas produk secara positif sehingga akan memberikan kepuasan kepada pembeli. Pengujian hipotesis dalam penelitian ini menggunakan alat analisis regresi linier berganda dengan uji t, uji F dan koefisien determinasi (R2). Populasi dari penelitian ini adalah mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhamadiyah Surakarta. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah dengan purposive sampling, sehingga dalam penelitian diambil 50 mahasiswi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhamadiyah Surakarta. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa kualitas berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen pemakai pembersih muka Pond’s di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. Harga berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen pemakai pembersih muka Pond’s di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. Merek berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen pemakai pembersih muka Pond’s di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. Hasil pengujian asumsi klasik menunjukkan bahwa asumsi-asumsi dari model regresi linear klasik, penaksisran OLS memiliki varians yang terendah di antara penaksir-penaksir linear lainnya: dalam hal ini, penaksiran OLS disebut sebagai penaksir tak bias linear terbaik (best linear unbiased estimators/BLUE.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: kualitas, harga, merek, kepuasan konsumen.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 28 Nov 2013 11:20
Last Modified: 29 Oct 2021 01:01
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/26924

Actions (login required)

View Item View Item