Pengaruh Pengalaman Kerja Dan Tingkat Absensi Terhadap Peningkatan Produktivitas Tenaga Kerja Operasional Pada Perusahaan Nusantara Di Temanggung

WIDIYATMOKO, IPUT (2005) Pengaruh Pengalaman Kerja Dan Tingkat Absensi Terhadap Peningkatan Produktivitas Tenaga Kerja Operasional Pada Perusahaan Nusantara Di Temanggung. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
Hal_Depan.pdf

Download (70kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
Bab_I.pdf

Download (31kB)
[img] PDF (Bab II)
Bab_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (75kB)
[img] PDF (Bab III)
Bab_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (50kB)
[img] PDF (Bab IV)
Bab_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (79kB)
[img] PDF (Bab V)
Bab_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (27kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
Dapus.pdf

Download (21kB)
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (39kB)

Abstract

Tujuan penelitian adalah Untuk mengetahui besarnya pengaruh pengalaman kerja dan tingkat absensi terhadap peningkatan produktivitas tenaga kerja operasional pada Perusahaan Nusantara di Temanggung. Untuk mengetahui faktor mana yang lebih berpengaruh antara pengalaman kerja dan tingkat absensi terhadap produktivitas tenaga kerja operasional pada Perusahaan Nusantara di Temanggung. Adapun hipotesanya adalah Pengalaman kerja dan tingkat absensi mempunyai pengaruh dalam peningkatan produktivitas tenaga kerja operasional pada Perusahaan Nusantara di Temanggung. Pengalaman kerja merupakan faktor yang berpengaruh terhadap peningkatan produktivitas tenaga kerja operasional pada Perusahaan Nusantara di Temanggung. Berdasarkan hasil analisa data yang diperoleh dari Perusahaan Nusantara di Temanggung maka dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai berikut: Dari hasil uji F test Ho ditolak dan Hi diterima karena Fhitung lebih besar dari Ftabel ini berarti secara bersama-sama pengalaman kerja dan tingkat absensi mempunyai pengaruh nyata terhadap produktivitas tingkat kerja yang sangat kuat dan menyakinkan sehingga bukan faktor kebetulan saja. Dari hasil uji t test dapat disimpulan HO ditolak karena thitung lebih besar dari ttabel ini berarti bahwa pengalaman kerja mempunyai pengaruh yang significant terhadap produktivitas Tenaga Kerja. HO diterima karena thitung lebih kecil dari ttabel ini berarti bahwa tingkat absensi mempunyai pengaruh terhadap produktivitas tenaga kerja.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Produktivitas kerja, Tingkat Absensi
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Ken Retno Yuniwati
Date Deposited: 08 Oct 2012 12:09
Last Modified: 08 Oct 2012 12:16
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/20535

Actions (login required)

View Item View Item