FEBRIYANTO , TRI AGUNG (2009) ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.N DENGAN GANGGUAN SISTEM PENCERNAAN : DIARE AKUT DI BANGSAL EDELWEISS RSUD PANDAN ARANG BOYOLLI. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
|
PDF
J200060053.pdf Download (109kB) |
|
PDF
J200060053.pdf Restricted to Repository staff only Download (625kB) |
Abstract
Diare adalah keadaan frekuensi buang air besar lebih dari 4 kali pada bayi dan lebih dari 3 kali pada anak dengan konsistensi faeces encer, dapat berwarna biru atau bercampur lendir dan darah Latar Belakang adalah Penyakit diare masih menjadi penyebab kematian balita (bayi di bawah lima tahun) terbesar di dunia. Menurut catatan UNICEF, setiap detik satu balita meninggal dunia karena diare. Tujuan Umum Penyusunan Laporan Komprehensif Ini merupakan salah satu syarat untuk menyelesikan pendidikan program Diploma III Jurusan Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta Tahun Akademik 2008/2009 Tujuan Khusus a.Memberikan gambaran dalam melaksanakan asuhan keperawatan pada anak dengan diare akut dengan menggunakan pendekatan proses keperawatan. b.Bertambahnya informasi dan pengetahuan masyarakat tentang penyakit diare. c.Masyarakat tidak menganggap sepele lagi penyakit diare. Untuk mencegah terjadinya diare pada anak khususnya toodler 1-3 tahun kebersihan alat minum perlu dijaga . Prisip penatalaksanaanya yaitu memenuhi kebutuhan nutrisi dan cairan, menjaga integritas kulit, serta memberikan penyuluhan tentang penyakit diare kepada keluarga.
Item Type: | Karya ilmiah (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Sejauh mana faktor gaya hidup anggota keluarga terhadap diare yang dapat dikaji dalam asuhan keparawatan pada anak dengan diare cair akut. |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > Keperawatan D3 |
Depositing User: | Mrs. Gatiningsih Gatiningsih |
Date Deposited: | 20 Feb 2010 02:33 |
Last Modified: | 06 Jan 2012 05:38 |
URI: | http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/6366 |
Actions (login required)
View Item |