Upaya Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Kelas X Pada Pelajaran Akhlak Di SMA Muhammadiyah 3 Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015

Romadhoni, Annisa and , Dr. Ari Anshori, M.Ag and , Dra. Chusniatun, M.Ag (2015) Upaya Guru Pendidikan Agama Islam Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Kelas X Pada Pelajaran Akhlak Di SMA Muhammadiyah 3 Surakarta Tahun Pelajaran 2014/2015. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img] PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH PUBLIKASI.pdf

Download (400kB)
[img] PDF (Halaman Depan)
HALAMAN AWAL.pdf

Download (10MB)
[img] PDF (Bab I)
BAB I.pdf

Download (3MB)
[img] PDF (Bab II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] PDF (Bab III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] PDF (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] PDF (Bab VI)
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (3MB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] PDF (Surat Pernyataan Publiaksi)
SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (577kB)

Abstract

Guru pendidikan agama Islam terutama guru akhlak sangat berperan penting dalam mewujudkan akhlak mulia siswa dan berperan juga dalam meningkatkan prestasi belajar siswa. Karena guru mempunyai tanggung jawab dalam proses belajar mengajar. Prestasi belajar pendidikan agama Islam salah satunya dapat ditingkatkan melalui peningkatan motivasi belajar. Karena di dalam proses belajar mengajar motivasi memegang peranan yang sangat penting. Motivasi merupakan dorongan atau kemampuan untuk melakukan suatu kegiatan belajar agar tercapai tujuan yang diharapkan. Berangkat dari latar belakang tersebut maka permasalahan yang diangkat oleh peneliti yaitu upaya guru pendidikan agama Islam dalam meningkatkan motivasi belajar siswa kelas X pada Pelajaran akhlak di SMA Muhammadiyah 3 Surakarta. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan upaya guru pendidikan agama Islam dalam meningkatkan motivasi elajar siswa kelas X pada Pelajaran akhlak di SMA Muhammadiyah 3 Surakarta, untuk mendeskripsikan faktor-faktor yang menjadi pendukung dan penghambat dalam meningkatkan motivasi belajar siswa kelas X pada Pelajaran akhlak di SMA uhammadiyah 3 Surakarta. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Dan hasil yang diperoleh merupakan hasil dari data deskriptif, yakni berupa kata-kata, gambaran dan bukan angka-angka. Sumber data sekaligus informan adalah guru pendidikan agama Islam serta pihak-pihak yang terkait dalam penelitian ini bila diperlukan. Dalam pengumpulan data, peneliti menggunakan beberapa teknik dengan observasi, interview serta dokumentasi. Sedangkan dalam menganalisis data, peneliti menggunakan teknik analisis data deskriptif kualitatif. Untuk pengecekan keabsahan data penelitian menggunakan metode deduktif. Adapun hasil dari penelitian ini adalah (1) upaya guru pendidikan agama Islam dalam meningkatkan motivasi belajar siswa sudah dilaksanakan dengan baik yaitu dengan menjelaskan tujuan, memberikan cerita, memberikan hukuman, memberi nilai, pujian, memberikan tugas harian dan mengadakan ulangan. (2) faktor-faktor yang menjadi pendukung dalam meningkatkan motivasi belajar adalah sarana dan prasarana, dukungan penuh dari kepala sekolah dan dukungan dari orang tua. (3) faktor yang menjadi penghambat dalam meningkatkan motivasi belajar siswa adalah sumber daya manusia yang rendah, kelas yang kotor dan siswa yang cenderung pasif.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Guru PAI, Motivasi Belajar, Pelajaran Akhlak
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Agama Islam > Pendidikan Agama Islam (PAI)
Depositing User: Cahyana K. Widada
Date Deposited: 21 Dec 2015 02:27
Last Modified: 09 Oct 2021 03:21
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/40018

Actions (login required)

View Item View Item