NURAINI, ARIFAH and , Drs. Surtikanti, M.Pd. (2015) Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Melalui Metode Bercerita Dengan Media Gambar Pada Anak Kelompok B Di TK Islam Al-Barokah Mojosongo Tahun Ajaran 2014/2015. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
PDF (Halaman depan)
HALAMAN DEPAN.pdf Download (651kB) |
|
PDF (Bab 1)
BAB I .pdf Download (27kB) |
|
PDF (Bab 2)
BAB II .pdf Restricted to Repository staff only Download (125kB) |
|
PDF (Bab 3)
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (103kB) |
|
PDF (Bab 4)
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (136kB) |
|
PDF (Bab 5)
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (22kB) |
|
PDF (Daftar pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (23kB) |
|
PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
PDF (Naskah publikasi)
ARTIKEL PUBLIKASI.pdf Download (367kB) |
Abstract
Media gambar merupakan media yang menarik perhatian anak dan memberikan suasana yang menyenangkan bagi anak usia dini untuk belajar mengembangkan kemampuan berbahasa dan berkomunikasi dengan lancar. Fakta yang terjadi di Taman Kanak-Kanak banyak guru belum memanfaatkan media secara optimal, anak hanya duduk dan mendengarkan cerita tanpa memberikan kesempatan anak untuk maju ke depan untuk menceritakan kembali cerita yang disampaikan. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan berbahasa anak di Tk Islam Al-Barokah Mertoudan Surakarta Tahun Ajaran 2014/2015. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan proses kerja 2 (dua) siklus terdiri dari empat tahap, yaitu perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi dan refleksi. Subyek peneliti ini adalah guru dan 15 anak kelompok B TK Islam Al-Barokah. Hasil penelitian meyatakan bahwa dengan metode bercerita dengan meddia gambar dapat meningkatkan kemampuan berbahasa anak Tk Islam Al-Barokah Mertoudan Surakarta Tahun Ajaran 2014/2015. Adapun peningkatan rata-rata prosentase kemampuan berbahasa anak dari sebelum tindakan sampai dengan siklus II yakni prasiklus 51,11%, siklus I mencapai 65,55%, siklus II mencapai 79,16%. Kesimpulan penelitian ini adalah adanya peningkatan terhadap kemampuan berbahasa melaluimetode bercerita dengan media gambar di Tk Islam Al-Barokah Mertoudan Surakarta Tahun Ajaran 2014/2015.
Item Type: | Karya ilmiah (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kemampuan Berbahasa, Metode Bercerita, Media Gambar |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Anak Usia Dini |
Depositing User: | Users 13 not found. |
Date Deposited: | 21 Apr 2015 07:25 |
Last Modified: | 07 Oct 2021 06:33 |
URI: | http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/32811 |
Actions (login required)
View Item |