Bahasa Gaul Pada Siswa Smk Muhammadiyah Delanggu Dalam Jejaring Sosial Facebook

Fitriani, Barokah Nur and , Prof. Dr. Abdul Ngalim, M.M, M.Hum and , Drs. Yakub Nasucha, M.Hum. (2014) Bahasa Gaul Pada Siswa Smk Muhammadiyah Delanggu Dalam Jejaring Sosial Facebook. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman depan)
Halaman_depan.pdf

Download (834kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (350kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (518kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (518kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (727kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (236kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar pustaka)
Daftar_Pustaka.pdf

Download (308kB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI_N.pdf

Download (1MB)
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini ada dua. (1) Menggali jenis kata bahasa gaul yang digunakan siswa SMK Muhammadiyah Delanggu dalam Jejaring Sosial Facebok. (2) Mendeskripsikan makna bahasa gaul pada siswa SMK Muhammadiyah Delanggu dalam Jejaring Sosial Facebook. Penelitian ini berjenis penelitian kualitatif. Objek dalam penelitian ini adalah bahasa gaul yang di gunakan oleh siswa yang berupa tulisan-tulisan siswa di jejaring sosial facebook. Sumber data dalam penelitian ini adalah Sumber data dalam penelitian diperoleh dari jejaring sosial facebook yang mengandung bahasa gaul.Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah metode simak dan catat. Analisis data pada penelitan ini menggunakan Metode padan intralingual adalah metode analisis dengan cara menghubungkan unsur yang bersifat lingual baik yang terdapat dalam satu bahasa maupun beberapa bahasa. Padan ekstralingual digunakan ntuk menganalisis unsur yang bersifat ekstralingual seperti menghubungkan masalah bahasa dengan hal di luar bahasa. Analisis data pada rumusan masalah yang pertama menggunakan metode padan dengan teknik pilah unsur penentu referensial. Analisis data pada rumusan masalah yang kedua menggunakan metode agih dengan teknik perluas. Hasil penelitian ini ada dua. 1) Jenis kata yang digunakan dalam jejaring sosial ada 15 macam. Kata benda, kata ganti, kata kerja, kata sifat, kata sapaan, kata penunjuk, kata bilangan, kata penyangkal, kata depan, kata penghubung, kata keterangan, kata tanya, kata seu, kata partikel, dan kata fatis. Makna yang terkandung dalam data ada lima. 2) Makna leksikal, makna denotasi, makna kata, makna istiah, dan peribahasa

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: bahasa gaul, facebook, variasi bahasa
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah
Depositing User: Edy Susilo
Date Deposited: 21 Jan 2015 12:47
Last Modified: 14 Oct 2021 06:44
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/31687

Actions (login required)

View Item View Item