Sifat Kimia Dan Sineresis Yoghurt Yang Dibuat Dari Tepung Kedelai Full Fat Dan Non Fat Dengan Menggunakan Pati Sagu Sebagai Penstabil

Putri, Fadhila Asri Pratiwi and , Rusdin Rauf, S.TP., M.P and , Eni Purwani, S.Si., M.Si (2014) Sifat Kimia Dan Sineresis Yoghurt Yang Dibuat Dari Tepung Kedelai Full Fat Dan Non Fat Dengan Menggunakan Pati Sagu Sebagai Penstabil. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (561kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (103kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (276kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (294kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (193kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (88kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (79kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (158kB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI_ILMIAH.pdf

Download (296kB)

Abstract

Pendahuluan: Salah satu masalah dalam pembuatan yoghurt yang dibuat dari kedelai full fat dan non fat adalah rendahnya konsistensi. Cara untuk meningkatkan konsistensi adalah dengan penambahan pati sagu. Tujuan: Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasi kualitas kimia dan sineresis yoghurt yang dibuat dari tepung kedelai full fat dan non fat dengan penambahan penstabil pati sagu pada berbagai konsentrasi. Metode Penelitian: Rancangan penelitian yang digunakan adalah rancangan acak lengkap pola faktorial dengan 3 perlakuan dengan penambahan penstabil pati sagu 1%; 1,5% dan 2% dari berat tepung kedelai. Analisis pengolahan data menggunakan uji statistik one way anova dan independent t-test. Hasil: Berdasarkan hasil penelitian ditemukan ada pengaruh secara signifikan dari yoghurt yang terbuat dari tepung kedelai non fat dan full fat pada penambahan pati sagu 2% terhadap pH yoghurt (p<0,05), dengan pH tertinggi yoghurt kedelai non fat adalah pada penambahan pati sagu 1,5% (4,25) dan terendah adalah pada penambahan pati sagu 1% (4,20). Tidak ada pengaruh secara signifikan yoghurt non fat dan full fat dengan penambahan pati sagu pada berbagai konsentrasi penstabil terhadap keasaman total (p>0,05). Tidak ada pengaruh secara signifikan yoghurt non fat dan full fat dengan penambahan pati sagu pada berbagai konsentrasi penstabil terhadap sineresis (p>0,05). Kesimpulan: Ada pengaruh penambahan pati sagu terhadap pH yoghurt yang dibuat dari tepung kedelai full fat dan non fat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: yoghurt, kedelai, penstabil, pH, keasaman, sineresis
Subjects: Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RN Nutrition
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Gizi
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 22 Nov 2014 08:06
Last Modified: 09 Sep 2022 03:27
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/30989

Actions (login required)

View Item View Item