Kemampuan Guru IPA Dalam Penerapan Kurikulum 2013 Di SMP Boyolali Tahun 2013/2014

Febriyaningrum, Retno and , Dra. Hariyatmi, M.Si (2014) Kemampuan Guru IPA Dalam Penerapan Kurikulum 2013 Di SMP Boyolali Tahun 2013/2014. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (637kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (29kB)
[img]
Preview
PDF
BAB_I.pdf

Download (29kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (45kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (28kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (75kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (14kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (19kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (19MB)

Abstract

Kurikulum 2013 dikembangkan untuk meningkatkan pencapaian pendidikan yang dilakukan dengan dua strategi utama yaitu peningkatan efektivitas pembelajaran pada suatu pendidikan dan penambahan waktu belajar di sekolah. Kemampuan seorang guru dapat dilihat pada saat pelaksanaan pembelajaran berlangsung. Adanya penerapan Kurikulum 2013, guru harus mulai terbiasa dengan adanya peraturan yang telah ditetapkan pemerintah dengan strategi yang digunakan. Strategi pembelajaran Pendekatan ilmiah (scientific appoach) dalam pembelajaran sebagaimana dimaksud meliputi mengamati, menanya, mencoba, mengolah, menyajikan, menyimpulkan, dan mencipta untuk semua mata pelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan Guru IPA dalam penerapan Kurikulum 2013 di SMP Boyolali Tahun 2013/2014. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif non hipotesis. Metode penelitian ini merupakan deskriptif kualitatif non hipotesis, yaitu dilakukan dengan mencari sumber sebanyak-banyaknya kemudian menarik kesimpulan dari semua sumber yang diperoleh berupa kalimat. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan melakukan wawancara, observasi pembelajaran di kelas dan dokumentasi. Kemampuan guru IPA dalam penerapan kurikulum 2013 di SMP Boyolali tahun 2013/2014 pada dasarnya sudah sangat baik (80.87%), terbukti pada proses perencanaan yang sudah baik (80.73%) dan proses pelaksanaan yang sudah baik (81.02%). Namun pada proses perencanaan lemah pada komponen sumber belajar yang baik (62.50%) dan pada proses pelaksanaan lemah pada komponen kegiatan pendahuluan, penguasaan materi dan sumber belajar (75%) sedangkan komponen lainnya sudah terlihat sangat baik.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: kemampuan guru, kurikulum 2013, scientific approach
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Musyarofah Siti
Date Deposited: 10 Oct 2014 12:47
Last Modified: 19 Oct 2021 00:21
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/30407

Actions (login required)

View Item View Item