Konstruksi Gender Pada Iklan Televisi (Analisis Semiotika Pada Iklan Susu Bayi SGM Tahun 2010 - 2013)

Ligharyanti, Yan and , Rinasari Kusuma, M.I.Kom (2014) Konstruksi Gender Pada Iklan Televisi (Analisis Semiotika Pada Iklan Susu Bayi SGM Tahun 2010 - 2013). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
02._NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (511kB)
[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
03._Halaman_Depan.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
04._BAB_I.pdf

Download (222kB)
[img] PDF (Bab II)
05._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (119kB)
[img] PDF (Bab III)
06._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (415kB)
[img] PDF (Bab IV)
07._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (274kB)
[img] PDF (Bab V)
08._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (57kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
09._Daftar_Pustaka.pdf

Download (128kB)

Abstract

Iklan merupakan sebuah pesan-pesan komunikasi baik yang digunakan untuk penyampaian informasi ataupun digunakan untuk menawarkan suatu produk tertentu dengan menggunakan berbagai media yang ditujukan kepada sebagaian atau seluruh masyarakat dan di biayai oleh pemrakasa iklan. Selain itu, iklan juga dapat berfungsi untuk menunjukkan aktivitas-aktivitas yang merujuk pada sebuah peran sosial bagi kaum laki-laki maupun kaum perempuan. Salah satunya yaitu iklan susu bayi SGM yang ditayangkan sekitar tahun 2010-2013 dengan menampilkan berbagai kecerdasan dari masing-masing talent iklan yang menunjukkan sebuah konstruksi gender. Penulis memilih tema iklan tersebut sebagai bahan penelitian dengan tujuan untuk mengetahui pemaknaan terhadap tanda gender pada iklan susu bayi SGM dan untuk mengetahui bagaimana konstruksi tanda gender pada iklan susu bayi SGM. Penelitian ini menggunakan pendekatan semiotika, yaitu pendekatan yang ber tujuan untuk mengkaji sebuah iklan dari perspektif semiotika dan untuk membedakan sistem dalam iklan dengan menggunakan sistem tanda yang terdiri dari lambang atau simbol. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah dengan menggunakan studi pustaka dimana dalam menggunakan studi kepustakaan menggunakan penelitianpenelitian terdahulu. Selain itu dengan menggunakan dokumentasi atau bahan tertulis. Pada poin yang terakhir, peneliti mendapatkan kesimpulan yang menunjukkan perbedaan-perbedaan peran social dalam iklan susu bayi SGM. Untuk talent anak laki-laki akan lebih menunjukkan sisi maskulinnya sebagai seorang yang kuat dan aktif sedangkan talent anak perempuan akan menunjukkan sisi femininnya sebagai seorang yang memiliki sifat keibuan.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Semiotika, Gender, Iklan Susu Bayi SGM
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ilmu Komunikasi dan Informatika > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 11 Jun 2014 08:20
Last Modified: 18 Oct 2021 06:55
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/29378

Actions (login required)

View Item View Item